Ragdoll: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Kepribadian Kucing Ragdoll
k Menambahkan suntingan
Baris 36:
 
== Kepribadian ==
Ragdoll merupakan kucing yang cenderung mudah beradaptasi dengan hewan peliharaan lainnya, seperti [[kucing]] lain, [[anjing]] atau [[hamster]]. Selain itu, Ragdoll juga dikenal lebih vokal dan bersuara atau [[Meong|mengeong]] lebih banyak dibandingkan dengan kucing pada umumnya.<ref name=":0" />
 
Meskipun berbadan besar ternyata Ragdoll memiliki kepribadian yang jinak dan manja seperti sifat yang sering ditemukan pada [[kucing persia]].<ref name=":0">{{Cite web|last=Purwoko|first=Satria Aji|date=2020-09-24|title=Mengenal Kucing Ragdoll, dari Ciri-Ciri, Jenis, Sejarah, & Fakta Uniknya|url=https://petpintar.com/kucing/kucing-ragdoll|website=PintarPet|language=id|access-date=2021-05-24}}</ref>
 
== Referensi ==