Tole Iskandar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 2 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 12:
}}
 
'''Tole Iskandar''' (lahir di Depok, [[Jawa Barat]], meninggal dalam pertempuran dengan sekutu di Cikasintu, [[Sukabumi, Sukabumi|Sukabumi]], Jawa Barat pada tahun [[1947]]) adalah salah seorang [[Pahlawan nasional Indonesia|Pahlawan]] Kemerdekaan. Namanya diabadikan sebagai nama jalan di [[Kota Depok]].<ref name="Tole Iskandar">[http://depokgo.com/11881/tole-iskandar-pahlawan-kota-depok.html Tole Iskandar Pahlawan Kota Depok] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20140521042240/http://depokgo.com/11881/tole-iskandar-pahlawan-kota-depok.html |date=2014-05-21 }} depokgo.com, Diakses 18 Desember 2013</ref>
 
== Riwayat hidup ==
Baris 49:
Perang saudara meletus. Daerah yang dikuasai Bambu Runcing bergolak, termasuk Depok. Bambu Runcing Depok yang dipimpin seorang jawara bernama Sengkud bermarkas di Bulak Garong (sekarang Perumahan Pesona Kahyangan). Sengkud tersohor. Sebelum memimpin Bambu Runcing dia pernah bergabung bersama Pertahanan Desa (PD). [[Pramoedya Ananta Toer]], sastrawan legendaris itu juga pernah aktif di Pertahanan Desa.
 
Depok pun mencekam. Pembunuhan terjadi hampir setiap hari. Laskar rakyat yang tadinya bergerilya menggencarkan serangan sporadis terhadap pasukan penjajah berubah menjadi perampok yang sadis. Hanya saja yang dirampok orang-orang yang dianggap berseberangan dengan mereka, tiap malam ada saja yang digedor pintu rumahnya.<ref name="Gedoran Depok">[http://investigasi.seruu.com/read/2012/06/18/101978/sebuah-reportase-sejarah-gedoran-depokrevolusi-sosial-di-tepi-jakarta-1945-1955 Sebuah Reportase Sejarah: 'GEDORAN DEPOK' Revolusi Sosial di Tepi Jakarta 1945-1955] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20140527220904/http://investigasi.seruu.com/read/2012/06/18/101978/sebuah-reportase-sejarah-gedoran-depokrevolusi-sosial-di-tepi-jakarta-1945-1955 |date=2014-05-27 }} investigasi.seruu.com, Diakses 18 Juni 2012</ref>
 
== Nama jalan ==