Solusi Bangun Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 53:
Pada 1987-1988, perusahaan ini sempat dijual ke Hanson, lalu jatuh ke tangan PT Tirtamas Majutama milik [[Hashim Djojohadikusumo]] sehingga mengubahnya menjadi penanaman modal dalam negeri (PMDN).<ref>{{Cite web|last=Administrator|date=1987-12-12|title=Akhirnya Cibinong di Tangan Hasyim|url=https://majalah.tempo.co/read/ekonomi-dan-bisnis/33008/akhirnya-cibinong-di-tangan-hasyim|website=Tempo|language=en|access-date=2021-05-31}}</ref> Banyak usaha milik Djojohadikusumo yang dijaminkan untuk bisnis lain lewat bank. Pada 2002, pascakrisis ekonomi, Djojohadikusumo tersandung kasus BLBI karena dana yang harus dikucurkan ke kreditur justru mengalir ke grup usahanya sendiri.<ref>{{Cite web|last=News|first=Tagar|date=2017-12-23|title=Profil Hashim Djojohadikusumo, Mendadak Ekspor Lobster|url=https://www.tagar.id/profil-hashim-djojohadikusumo-mendadak-ekspor-lobster|website=TAGAR|language=id|access-date=2021-05-31}}</ref>
 
=== Akuisisi Semen Nusantara dan akuisisi lainnya ===
'''Semen Nusantara''' adalah perusahaan semen yang berpusat di Cilacap.<ref name=":0">{{Cite web|last=Arief|first=Irvin Avriano|title=SMCB: Dari Soeharto, Hashim Djojohadikusumo hingga Jokowi|url=https://www.cnbcindonesia.com/market/20181113184638-17-41995/smcb-dari-soeharto-hashim-djojohadikusumo-hingga-jokowi|website=market|language=id-ID|access-date=2021-05-31}}</ref> Perusahaan tersebut didirikan oleh tiga pemilik modal yaitu PT Gunung Ngadeg Jaya dari Indonesia dan dua perusahaan Jepang [[Onoda Cement]] dan [[Mitsui]] pada 4 Maret 1974. Dalam operasinya, perusahaan ini berbekal beberapa konsesi izin untuk melakukan penambangan kapur dan tanah liat di [[Nusakambangan]], [[Tritih Wetan, Jeruklegi, Cilacap|Desa Tritih Wetan]], serta pabrik di Desa [[Karangtalun, Cilacap Utara, Cilacap|Karangtalun]]. Peletakan batu pertama pabrik Semen Nusantara dilakukan pada 19 Juni 1975 dan diresmikan 5 April 1977.{{sfn|Puspitasari|2005|pages=39-40}}
 
Baris 62:
Pada 14 Juli 1993, Semen Cibinong resmi mengakuisisi Semen Nusantara, setelah sebelumnya mengubah statusnya dari patungan Indonesia-Jepang menjadi sepenuhnya PMDN pada 10 Juni tahun yang sama.{{sfn|Puspitasari|2005|pages=39-40}}
 
=== Akuisisi Semen Andalas dan akuisisiSemen Dwima lainnyaAgung ===
PT Semen Andalas Indonesia (SAI) adalah perusahaan semen dari [[Lhoknga, Aceh Besar]]. Awalnya lahir dari kajian bahan baku semen yang dilakukan oleh perusahaan PT Rencong Aceh Semen pada 1976 hingga 1979. Untuk merealisasikan gagasan itu, Rencong Aceh Semen mendirikan perusahaan patungan dengan [[Blue Circle Industries]] dari Inggris dan [[Cementia Holding]] dari Swiss. Patungan tersebut diberi nama nama PT Semen Andalas Indonesia.<ref>{{Cite book|last=Ibrahim|first=M.|last2=Ali|first2=A.H.|last3=Kasim|first3=H.|last4=Sufi|first4=R.|last5=Jalil|first5=H.|last6=Syamsuddin|first6=T.|date=1986|url=https://core.ac.uk/download/pdf/250647439.pdf|title=Perobahan Pola Kehidupan Masyarakat Akibat Pertumbuhan di Daerah Propinsi Daerah Istimewa Aceh|location=Jakarta|publisher=Depdikbud RI|pages=33|url-status=live}}</ref>