Gong Gajah Mekhu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dedy Tisna Amijaya (bicara | kontrib)
k menambahkan rujukan
Menambahkan rujukan pranala
Baris 1:
[[Berkas:GONG GAJAH MEKHU.jpg|jmpl|Gong Gajah Mekhu]]
Gong<ref>https://www.jakarta.go.id/artikel/konten/1274/gong</ref> Gajah Mekhu adalah [[Gong Perdamaian Dunia|Gong]]milik dari Kerajaan Adat Kepaksian Pernong Sekala Brak. Gong Gajah Mekhu tersebut berbeda dibandingkan gong lainnya Sekilas bentuknya sama seperti gong pada umumnya. Gong tersebut diperlakukan berbeda dipergunakan khusus pada saat perhelatan adat yang sakral di [[Istana Sekala Brak|istana]]. Gong gajah mekhu dijadikan sebagai benda pusaka [[Sekala Brak|Kepaksian]]. Terdapat kepercayaan di masyarakat bahwa gong gajah mekhu yang terdapat di sekala brak merupakan pasangan “suami-istri”. Gong Gajah Mekhu sebagai yang besar “suami” karena memiliki berukuran lebih besar. Sementara itu, gong gajah mekhu yang kecil disebut sebagai istri karena berukuran lebih kecil. Gong gajah mekhu sendiri berfungsi dalam ritual perhelatan adat dan keagamaan, [[Simbol]] status sosial, isyarat perang, dan penunjuk [[Belahan Bumi selatan|arah mata angin]].
==Gong Ghana vadya==
[[Berkas:Gong Gedung Dalom.jpg|jmpl|kiri|Gong Istana Sekala Brak]]