Kesehatan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RianHS (bicara | kontrib)
Baris 12:
Gerakan promosi kesehatan memungkinkan kesehatan untuk diajarkan, dipelajari, dan diperkuat. Pemahaman konsep kesehatan sebagai "kemampuan untuk beradaptasi dan mengatur diri sendiri" dan berkembangnya teknologi kesehatan berbasis digital telah membuka pintu bagi setiap orang untuk menilai diri mereka sendiri.<ref>{{Cite journal|last=Jadad|first=Alejandro R.|date=November 2016|year=|title=Creating a pandemic of health: What is the role of digital technologies?|url=http://link.springer.com/10.1057/s41271-016-0016-1|journal=Journal of Public Health Policy|volume=37|issue=S2|pages=260–268|doi=10.1057/s41271-016-0016-1|issn=0197-5897}}</ref> Hal ini juga memungkinkan setiap orang untuk merasa sehat, bahkan ketika mereka memiliki berbagai penyakit kronis atau berada dalam kondisi terminal.<ref>{{Cite web|url=http://harvardpublichealthreview.org/creating-a-pandemic-of-health-opportunities-and-lessons-for-a-university-initiative-at-the-intersection-of-health-equity-and-innovation/|title=Creating a Pandemic of Health: Opportunities and Lessons for a University Initiative at the Intersection of Health, Equity, and Innovation|last=Kotha|first=S.R.|last2=Jadad|first2=A.R.|date=2015|website=Harvard Public Health Review: A Student Publication|language=|access-date=22 Juni 2020|last3=Hu|first3=H.}}</ref><ref>{{Cite journal|last=Jadad|first=A.R.|date=|year=2013|title=On Living a Long, Healthy, and Happy Life, Full of Love, and with no Regrets, until Our Last Breath|url=https://www.karger.com/Article/FullText/357490|journal=Verhaltenstherapie|language=|volume=23|issue=4|pages=287–289|doi=10.1159/000357490|issn=1423-0402}}</ref> Belakangan, istilah "sehat" juga banyak digunakan dalam berbagai konteks organisasi tak hidup yang memengaruhi kepentingan manusia, seperti dalam [[komunitas sehat]], [[kota sehat]], atau [[lingkungan sehat]].
 
== PenentuDeterminan sosial ==
{{main|PenentuDeterminan sosial kesehatan}}
{{see also|Faktor risiko}}
Secara umum, latar belakang dan konteks kehidupan seseorang sangat memengaruhi status kesehatan dan kualitas hidupnya. Kesehatan tidak hanya dipertahankan dan ditingkatkan melalui kemajuan dan penerapan [[ilmu kesehatan]], tetapi juga melalui gaya hidup oleh suatu individu dan masyarakat sekitarnya. Menurut WHO, [[penentudeterminan sosial kesehatan]] adalah kondisi yang dialami seseorang ketika dilahirkan, tumbuh, bekerja, hidup, dan menua, serta serangkaian kekuatan dan sistem yang lebih luas yang membentuk kondisi kehidupan sehari-hari. Kondisi ini dibentuk oleh distribusi uang, kekuasaan, dan sumber daya di tingkat global, nasional, dan lokal. Kondisi tersebut sangat bertanggung jawab atas kesenjangan kesehatan, baik di dalam suatu negara maupun di antara negara-negara.<ref name=":1">{{Cite web|url=https://www.who.int/social_determinants/en/|title=Social Determinants of Health|last=Organisasi Kesehatan Dunia|first=|date=|website=WHO|access-date=22 Juni 2020}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.who.int/social_determinants/sdh_definition/en/|title=About Social Determinants of Health|last=Organisasi Kesehatan Dunia|first=|date=|website=WHO|access-date=23 Juni 2020}}</ref>
 
Faktor-faktor kunci lebih spesifik yang memengaruhi apakah seseorang sehat atau tidak sehat meliputi penghasilan dan [[status sosial]], jaringan [[dukungan sosial]], [[pendidikan]] dan [[literasi]], ketenagakerjaan/kondisi kerja, [[lingkungan sosial]], [[lingkungan fisik]], praktik kesehatan pribadi dan keterampilan mengatasi masalah, perkembangan masa kanak-kanak yang sehat, kondisi biologis dan genetik, perawatan kesehatan, [[gender]], dan [[budaya]].<ref>{{Cite web|url=https://www.canada.ca/en/public-health/services/health-promotion/population-health/what-determines-health.html#evidence|title=Social Determinants of Health and Health Inequalities|last=|first=|date=|website=Government of Canada|access-date=22 Juni 2020}}</ref><ref>{{Cite book|url=https://www.phac-aspc.gc.ca/ph-sp/pdf/perspect-eng.pdf|title=A New Perspective on the Health of Canadians: A Working Document|last=Lalonde|first=Marc|date=1981|publisher=Minister of Supply and Services Canada|isbn=0-662-50019-9|location=Ottawa|pages=|url-status=live}}</ref>