Injil Istri Yesus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 6:
 
Profesor [[:en:Karen L. King|Karen L. King]] (yang mengumumkan penemuan papirus ini pada tahun 2012) dan mahasiswinya AnneMarie Luijendijk menamai fragmen ini "Injil Istri Yesus" sebagai referensi,<ref>{{cite news|title = Harvard scholar's discovery suggests Jesus had a wife|date = 18 September 2012|publisher = via Associated Press|url = http://www.foxnews.com/science/2012/09/18/harvard-scholar-discovery-suggests-jesus-had-wife/|work = Fox News|accessdate = 2012-09-19}}</ref> namun selanjutnya mengakui bahwa penamaan tersebut kontroversial. King sendiri menekankan dan mengingatkan semuanya bahwa fragmen ini tidak dijadikan bukti bahwa Yesus pernah menikah.<ref name=NYT>Laurie Goodstein, [http://www.nytimes.com/2012/09/19/us/historian-says-piece-of-papyrus-refers-to-jesus-wife.html?pagewanted=all ''A Faded Piece of Papyrus Refers to Jesus' Wife''] ([[New York Times]], 18 September 2012)</ref> Luijendijk dan [[Papirologi|ahli papirologi]] [[:en:Roger S. Bagnall|Roger S. Bagnall]] mendukung keaslian papirus ini, bahkan Luijendijk sendiri berpendapat bahwa papirus ini tidak mungkin dipalsukan. Profesor Alberto Camplani dari [[Universitas Roma La Sapienza]], yang diminta melakukan analisis yang menjadi dasar artikel surat kabar Vatikan tersebut di atas, selanjutnya meragukan kepalsuan fragmen papirus ini dan menyatakan pada tahun 2012 dalam sebuah dokumenter televisi, "Kesan pertama saya adalah bahwa itu palsu, tetapi saya melihat fragmen tersebut di surat kabar dalam sebuah foto yang buruk. Sekarang saya cenderung percaya bahwa itu merupakan papirus kuno dan bukan pemalsuan dari zaman modern."<ref name=Webb>[http://www.multichannel.com/news-article/smithsonian-sets-jesuss-wife-special/133638 ''The Gospel of Jesus's Wife''], directed by Andy Webb (Blink Films for Smithsonian Channel, September 2012)</ref> Pada kesempatan lain, Profesor Camplani menambahkan bahwa teks papirus tersebut, "harus ditafsirkan secara simbolis."<ref name=camplani>[http://www.osservatoreromano.va/portal/dt?JSPTabContainer.setSelected=JSPTabContainer%2FDetail&last=false=&path=/news/cultura/2012/223q12-Il-testo-copto-con-la-presunta-allusione-al.html&title=A%20papyrus%20adrift%C2%A0&locale=en ''A papyrus adrift''] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20121005012018/http://www.osservatoreromano.va/portal/dt?JSPTabContainer.setSelected=JSPTabContainer%2FDetail&last=false%3D&path=%2Fnews%2Fcultura%2F2012%2F223q12-Il-testo-copto-con-la-presunta-allusione-al.html&title=A%20papyrus%20adrift%C2%A0&locale=en |date=2012-10-05 }} by Alberto Camplani (''L'Osservatore Romano'', 28 September 2012)</ref>
Namun kemudian, surat kabar semi-resmi [[Tahta Suci|Vatikan]], ''[[L'Osservatore Romano]]'', telah menyebut fragmen ini sebagai "pemalsuan yang sangat modern".<ref name=OLeary>{{cite news|url=http://www.reuters.com/article/2012/09/28/us-religion-jesuswife-idUSBRE88R0NT20120928|title="Gospel of Jesus' wife" fragment is a fake, Vatican says|date=28 September 2012|agency=Reuters|accessdate=16 Oktober 2012|author=O'Leary, Naomi|archive-date=2018-12-26|archive-url=https://web.archive.org/web/20181226061820/https://www.reuters.com/article/us-religion-jesuswife/gospel-of-jesus-wife-fragment-is-a-fake-vatican-says-idUSBRE88R0NT20120928|dead-url=yes}}</ref> Sejumlah pakar independen kemudian membuktikan hal ini, misalnya dengan menunjukkan bahwa papirus tersebut memuat kesalahan tipografi yang sama dengan kesalahan yang terdapat pada salinan daring modern dari teks bersangkutan.<ref>{{cite news|url=http://www.guardian.co.uk/commentisfree/belief/2012/oct/16/gospel-jesus-wife-modern-fake-typo|title=The gospel of Jesus's wife: a very modern fake|date=16 October 2012|agency=The Guardian|accessdate=16 Oktober 2012|author=Brown, Andrew}}</ref>
 
[[Penanggalan radiometrik]] memastikan bahwa papirus itu dari [[Abad Pertengahan]], dan analisis lebih lanjut mengenai bahasa membuat kebanyakan sarjana menyimpulkan bahwa naskah itu disalin dari [[Injil Tomas]].<ref name=atlantic /> Asal usul fragmen dan kemiripannya dengan fragmen lain yang secara luas diyakini palsu dari pemilik yang sama dan tidak diketahui namanya itu mendukung konsensus di antara para sarjana bahwa teks itu adalah pemalsuan modern yang ditulis di atas suatu lembaran papirus dari abad pertengahan.<ref name=atlantic>{{cite news|last1=Joel Baden and Candida Moss|title=The Curious Case of Jesus's Wife|url=https://www.theatlantic.com/magazine/archive/2014/12/the-curious-case-of-jesuss-wife/382227/?single_page=true|work=[[The Atlantic]]|date=December 2014}}</ref>