Homeostasis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Add 1 book for Wikipedia:Pemastian (20210509)) #IABot (v2.0.8) (GreenC bot
RianHS (bicara | kontrib)
{{rapikan}}
Baris 16:
 
== Proses pengaturan dalam tubuh manusia ==
{{Rapikan}}Di antara kemungkinannya ialah:
# Apabila banyak garam dalam badan dan kurang air
# Apabila kurang garam dalam badan dan banyak air
Baris 33:
Air yang tidak diserap masuk kembali dalam tubuh dan akan keluar sebagai air kencing.
 
=== Pengaturan suhu badan dalam badan manusia ===
Terdapat 2 kaidah pengaturan suhu badan yaitu:
# kaidah [[fisika]]
Baris 40:
Semua kaidah untuk mengatur suhu tubuh dibantu koordinasi tubuh.
 
==== Pengaturan suhu dengan kaidah fisik ====
Dikenali sebagai kaidah fisik karena pengaturan lebih banyak kepada penggunaan otot-otot tubuh dan secara fisik. Di antara kemungkinan yang akan terjadi ialah:
# Suhu badan tinggi melebihi normal
Baris 59:
# Kurangnya keringat - Saat kurang air keringat dirembeskan oleh kelenjar peluh maka panas tak banyak dibebaskan melalui penguapan air peluh.
 
==== Pengawalan suhu dengan kaidah metabolik ====
Dikenal sebagai kaidah metabolik karena pengaturan lebih kepada penggunaan kimia badan daripada secara fisik walaupun terdapat pengaturan yang melibatkan otot-otot.
Kawalan ini melibat peranan: