Golden Eagle Energy: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: gambar rusak
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6:
| location = [[Jakarta]] (kantor pusat)
| key_people = [[Darjoto Setyawan]] (Presiden Komisaris), [[Hendra Surya]] (Presiden Direktor),
| industry = [[Industri]] [[pertambangan]]
| homepage = [http://www.go-eagle.co.id go-eagle.co.id]
}}
'''PT Golden Eagle Energy Tbk''' adalah [[perusahaan]] [[pertambangan]] [[Indonesia]] yang bergerak di bidang [[industri]] [[pertambangan]]. PT Golden Eagle Energy Tbk (SMMT atau Perusahaan) berdiri pada tahun 1980 dengan nama PT The Green Pub berdasarkan Akta Pendirian No. 46 tanggal 14 Maret 1980 dengan aktivitas bisnis utama di bidang restoran dan hiburan.
 
Pada tanggal 10 Mei 1996, Perusahaan mengubah nama menjadi PT Setiamandiri Mitratama. Perusahaan resmi tercatat di Bursa Efek Surabaya setelah melakukan penawaran perdana kepada masyarakat atas 5.000.000 saham dengan harga penawaran Rp500,- per lembar. Perusahaan melakukan stock split1:4 pada tahun 2004.