Senam irama: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Reverted to revision 18112134 by Astrom Geo (talk)
Tag: Pembatalan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 40:
Tujuan gerak dasar lokomotor dalam senam [[irama]] yaitu untuk menunjang tercapainya tujuan penyempurnaan gerak yang digunakan sebagai landasan untuk menyalurkan minat dan bakat serta melengkapi upaya pembinaan manusia seutuhnya. Dari tujuan tersebut dapat tercipta [[gerak]] anak dimasa mendatang yang kemudian dapat diarahkan kepada kegiatan yang bermanfaat lainnya khususnya pada pembinaan cabang olahraga.<ref>{{Cite journal|last=Candra, R., Sukaiman, I., dan Siregar, N.M.|first=|date=2019|title=Model Latihan Senam Irama RC One untuk Gerak Dasar Lokomotor Anak Sekolah Dasar|url=http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/segar/article/view/11194/6984|journal=Jurnal Segar|volume=7|issue=2|pages=98|doi=}}</ref>
 
Tujuan aktivitas ritmik dalam senam irama yang pertama adalah merangsang kreatifitas melalui kebebasan berfantasi dan penekanan pada gerak yang spontan. Kedua, membentuk kepribadian terutama kemampuan [[individua]], kematangan [[pribadi]] dan [[sosial]]. Ketiga, memupuk kerjasama gerak yang ditujukan kepada diri sendiri tak mungkin terjadi tanpa memperhatikan gerak orang lain.<ref>{{Cite journal|last=Ukmawati|first=Novira|last2=Melianty|first2=Selvi|date=2017|title=PENGEMBANGAN SENAM BINA DARMA UNTUK PEMBELAJARAN AKTIVITAS RITMIK PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN {{!}} Jurnal Ilmiah Bina Edukasi|url=http://journal.binadarma.ac.id/index.php/jurnalbinaedukasi/article/view/197|journal=Bina Edukasi|language=en-US|volume=10|issue=1|pages=36|doi=|issn=1979-8598}}</ref> Sehingga dalam senam irama ada tiga hal yang harus diperhatikan yaitu irama, kelentukan tubuh (fleksibilitas) dan kontiunitas gerakan.<ref>{{Cite journal|last=Rachman|first=Fadlu|last2=Samsudin|first2=Samsudin|last3=Fachrezzy|first3=Fachmy|date=2019-10-31|title=MODEL LATIHAN SENAM IRAMA BERBASIS MEDIA KURSI PADA KARYAWAN|url=https://penjaskesrek.stkipgetsempena.ac.id/?journal=home&page=article&op=view&path%5B%5D=153|journal=Penjaskesrek Journal|language=ID|volume=6|issue=2|pages=274|doi=|issn=2502-6879|access-date=2021-01-13|archive-date=2021-01-14|archive-url=https://web.archive.org/web/20210114081637/https://penjaskesrek.stkipgetsempena.ac.id/?journal=home&page=article&op=view&path%5B%5D=153|dead-url=yes}}</ref>
 
== Referensi ==