Mitra Surabaya FC: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 14:
| dissolved =
| American =
| ground = [[Stadion Poral]], [[Surabaya]]
| capacity =
| coordinates =
Baris 67:
}}
 
'''Mitra Surabaya FC''' adalah klub sepak bola amatir yang bermain di [[Liga 3 20192021 Jawa Timur|Liga 3 Jawa Timur]] dan merupakan klub sepak bola yang berbasis SSB (sekolah sepak bola).
 
Klub [[Mitra Surabaya]] ini didirikan dan dilatih oleh para mantan pemain klub era [[Liga Sepak Bola Utama|Galatama]] yaitu klub [[Niac Mitra]]/[[Mitra Kutai Kartanegara|Mitra Surabaya]] yang telah bubar pada tahun [[1999]] karena dibeli oleh pengusaha asal [[Kalimantan]] yang selanjutnya bertransformasi menjadi klub [[Mitra Kutai Kartanegara|Mitra Kukar FC]] saat ini.<ref>[http://www.mitrakukar.com/profil.php ''Sejarah Mitra Kukar FC berawal dari Mitra Surabaya'']. Website resmi Mitra Kukar. Diakses tanggal 15/11/2019</ref> Salah satu mantan pemain Mitra Surabaya yang terkenal yang sekarang menjadi pelatih Mitra Surabaya adalah [[Mursyid Effendi]] yang juga mantan pemain [[Persebaya Surabaya]].
 
== Sejarah ==
Dengan telah dijualnya klub [[Mitra Surabaya]] yang bermarkas di [[Surabaya]] pada tahun [[1999], dengan begitu tidak ada lagi klub bernama [[Mitra Surabaya]] di [[Surabaya]], untuk itu para mantan pemain klub [[Mitra Surabaya]] yang pernah eksis pada tahun 1990an mendirikan sebuah SSB (sekolah sepak bola) bernama [[SSB Mitra Surabaya]] yang beralamat di [[Lidah Wetan, Lakarsantri, Surabaya]] yang bertanding dan berlatih di Lapangan Poral, [[Lidah Wetan, Lakarsantri, Surabaya|Surabaya]]. Seiring dengan berkembangnya [[SSB Mitra Surabaya]] maka SSBS[[SB Mitra Surabaya]] mendaftarkan keanggotaanya ke Asosiasi Provinsi [[PSSI]] [[Jawa Timur]]<ref>[https://pssijatim.com/klub-liga-3/page/2 Profil Mitra Surabaya FC]</ref> dengan menggunakan nama ''Mitra Surabaya FC'' dan sekarang bermain di [[Liga 3 20192021 Jawa Timur|Liga 3 Jawa Timur]].
 
== Pranala luar ==
Baris 82:
{{Tim sepak bola di Jawa Timur}}
{{Klub-Indo-stub}}
{{Liga 3}}
 
[[Kategori:Liga 3]]
[[Kategori:Tim sepak bola Indonesia]]
[[Kategori:Tim sepak bola di Jawa Timur]]
[[Kategori:Surabaya]]