Kertanegara, Haurgeulis, Indramayu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Penggunaan kode HTML pada Wiki - Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
 
Baris 7:
|kecamatan =Haurgeulis
|nama pemimpin =H. Mulyono
|luas =7,23 km&sup2;²
|penduduk =10.656 jiwa<ref name="indramayukab.bps.go.id">[https://indramayukab.bps.go.id/new/website/pdf_publikasi/Statistik-Daerah-Kecamatan-Haurgeulis-2016.pdf] Badan Pusat Statistik Kabupaten Indramayu. ''Statistik Daerah Kecamatan Haurgeulis 2016"</ref>
|kepadatan =1474 jiwa/km&sup2;²
}}
 
Baris 37:
Penduduk desa Kertanegara mayoritas menggunakan Bahasa Jawa [[dialek Cirebon]] (bukan [[Dermayon]]), dan sebagian kecil lagi (di Blok 19, 18 dan 22) menggunakan [[Bahasa Sunda]]. Hal ini terjadi karena hampir sebagian besar penduduk desa ini (beserta desa [[Wanakaya, Haurgeulis, Indramayu|Wanakaya]] & [[Karangtumaritis, Haurgeulis, Indramayu|Karangtumaritis]]) adalah masyarakat keturunan perantau dari beberapa wilayah di [[Kabupaten Cirebon]] (seperti [[Arjawinangun, Cirebon|Arjawinangun]], [[Panguragan, Cirebon|Panguragan]], [[Gegesik, Cirebon|Gegesik]], [[Jamblang, Cirebon|Jamblang]], [[Plered, Cirebon|Plered]], [[Palimanan, Cirebon|Palimanan]] dan [[Losari, Cirebon|Losari]]).
 
Mata pencaharian masyarakatnya adalah bertani dan berniaga. Tak sedikit pula di antara mereka yang menjadi pengusaha yang membuka usaha (pembuatan pintu, kusen, mebel) di beberapa kota di [[Jawa]] dan [[Sumatra]]. Banyaknya para pengrajin dan pengusaha ini membuat Desa Kertanegara menjadi salah satu desa yang paling rendah tingkat penganggurannya, dan menjadikannya sebagai desa dengan mata pencaharian teratas se-kecamatan [[Haurgeulis, Indramayu|Haurgeulis]] pada bidang industri.<ref name="indramayukab.bps.go.id"/>.
 
== Pendidikan dan Keaagamaan ==