Mesin perkakas: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 2:
'''Mesin perkakas''' adalah alat mekanis yang ditenagai dan biasanya digunakan untuk [[Fabrikasi logam|memfabrikasi]] komponen metal/logam dari sebuah mesin. Material yang dilakukan proses permesinan tidak hanya terbatas pada logam saja, tetapi juga non logam seperti [[kayu]] dan [[polimer]]. Kata mesin perkakas biasanya digunakan untuk mesin yang digunakan tidak dengan tenaga manusia, tetapi mereka bisa juga di gerakan oleh manusia bila dirancang dengan tepat. Para ahli sejarah teknologi berpendapat bahwa mesin perkakas sesungguhnya lahir ketika keterliabtan manusia dihilangkan dalam proses pembentukan atau proses pengecapan dari berbagai macam peralatan. Mesin bubut pertama dengan kontrol mekanis langsung terhadap alat potongnya adalah sebuah bubut potong [[ulir]] bertahun 1483.<ref>Moore, Page 137, figure 213</ref> .Mesin bubut ini membentuk aliran ulir pada kayu.
Mesin perkakas pertama yang dijual untuk umum diciptakan oleh [[Matthew Murray]] di [[Inggris]] ([[Britania Raya]]) sekitar tahun 1800.<ref>Moore</ref>
== Contoh ==
Baris 38:
* [[Keausan alat]]
* [[Clanking Replicator]]
* [[Multimachine]] - Mesin perkakas ''open source''
* [[James Fox (engineer)]]
* [[Machinist calculator]]
|