Muazin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rintojiang (bicara | kontrib)
k typo
top: Perbaikan kesalahan ketik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 1:
[[Berkas:The Muezzin's Call to Prayer (1878) - TIMEA.jpg|jmpl|250px|Lukisan yang menggambarkan Muazzin sedang mengumandangkan Azan, tahun 1878]]
{{Islam}}
'''Muazin''' (ejaan [[KBBI]]) atau '''Mu'azzin''' ([[bahasa Arab]]:'''مؤذن ''' ''mu’a{{Unicode|ḏḏ}}in'') adalah orang atau beberapa orang terpilih di [[masjid]] yang ditugaskan untuk mengumandangkan panggilan ibadah ([[Shalat]]), yaitu "[[Azan]]" dan "[[Iqamah]]". Peran tambahan lainya, seorang Muazin juga biasanya bertugas untuk mengumandangkan [[takbir|takbir hari raya]] (Takbiran) yang dilakukan pada malam [[Idul Fitri]] dan [[Idul Adha]]. Seorang Muazin dipilih karena suara dan kepribadiannya yang bagus.
 
Seorang Muazzin juga sering disebut sebagai "Bilal", nama tersebut diambil dari nama Muazzin pertama dalam sejarah Islam, [[Bilal bin Rabah]].