Rotan jernang besar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: +{{Taxonbar|from={{subst:#invoke:WikidataIB|getQid}}}}
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: namun (di tengah kalimat) → tetapi
Baris 26:
Rotan yang berbatang kecil namun panjang. Perawakan rotan jernang besar menyerupai ''[[Daemonorops micracantha|D. micracantha]]''. Rotan jernang besar tumbuh berumpun, dengan panjang batang yang menjalar atau memanjat hingga 15 [[meter|m]].<ref name=prosea>{{aut|Dransfield, J. & N. Manokaran}} (Editors). Rattans. [http://books.google.co.id/books?id=7PTORW2roBoC&pg=PA108 ''Plant Resources of South-East Asia (PROSEA)'' '''6''': 108]. Bogor: Prosea Foundation.</ref>
 
[[Daun]] meliputi [[batang]] dari rotan jernang besar. [[Daun]] berpelepah dengan ukuran 15 [[milimeter|mm]].<ref name=prosea/> Walaupun [[daun]]nya menyirip seperti [[palem]] pada umumnya, ia dapat dibedakan berdasarkan anak daunnya yang berbentuk lanset dan memita, pada permukaan anak daun terdapat duri-duri halus, dengan duduk anak daun yang berhadap-hadapan dengsn jumlah yang banyak. Masing-masing daun berduri, berwarna coklat-kekuning-kuningan. [[Perbungaan]]nya membentuk [[malai]], dan tersusun dalam [[tandan]]. Tandan tersebut terselubung oleh [[seludang]] yang berbentuk [[perahu]]. Bagian luar dari seludang, berduri. [[Buah]] yang masak berbentuk bulat, berwarna coklat kemerah-merahan. [[Biji]]nya tunggal, namuntetapi dengan biji inilah, rotan jernang besar berkembangbiak.<ref name=BP/>
 
Secara alami, ''D. draco'' tumbuh liar di hutan-hutan [[dipterokarpa]] [[hutan dataran rendah|dataran rendah]],<ref name=prosea/> hingga pada ketinggian 300 [[mdpl]].<ref name=BP/>