Pantai Parangtritis: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
tata bahasa, tanda baca. |
|||
Baris 24:
|fasilitas = {{*}}Pantai Pasir Hitam<br>{{*}}Rumah Makan<br>{{*}}Tempat Sampah<br>{{*}}Kamar Bilas/Toilet<br>{{*}}Kolam Renang<br>{{*}}Sewa Andong & ATV<br>{{*}}Mushola<br>{{*}}Spot Foto<br>{{*}}Pusat Oleh-Oleh
}}
'''Pantai Parangtritis''' ({{lang-jv|ꦥꦱꦶꦱꦶꦂ ꦥꦫꦁꦠꦿꦶꦠꦶꦱ꧀|Pasisir Parangtritis}}) adalah tempat wisata yang terletak di [[Parangtritis, Kretek, Bantul|Desa Parangtritis]], [[Kretek, Bantul|Kretek]], [[Kabupaten Bantul]], [[Daerah Istimewa Yogyakarta]]. Jaraknya kurang lebih 27 km dari pusat [[Kota Yogyakarta]]. Pantai ini
Pantai yang terletak di sisi timur [[Pantai Parangkusumo]] ini
==Mitos dan Folklor==
[[Berkas:Rocks & Sea HDR & ND Filter (7211127250).jpg|thumb|280px|Pantai Parangtritis dengan batu karangnya yang indah.]]
Pantai Parangtritis mempunyai kaitan dengan [[mitos]] yang beredar bahwa wisatawan yang datang tidak diizinkan memakai baju warna hijau. Sebagai bagian dari [[Samudera Hindia|Pantai Selatan]], Parangtritis dipercaya merupakan area kekuasaan tokoh mitos [[Nyi Roro Kidul]]. Konon, wisatawan yang berkunjung ke Parangtritis dengan memakai baju hijau akan diseret ombak [[Nyi Roro Kidul]]. [[Nyi Roro Kidul]] konon disebut-sebut senang dengan warna hijau. Sebaiknya saat berkunjung ke suatu tempat, sebagai wisatawan harus menjunjung dan menghormati [[adat istiadat]] yang berlaku di tempat tersebut.<ref>{{Cite web|title=Legenda Dan Mitos Pantai Parangtritis Yang Penuh Misteri|url=https://www.popbela.com/lifestyle/travel/amp/niken-ari/legenda-dan-mitos-pantai-parangtritis-yang-penuh-misteri}}</ref>
==Daya Tarik==
|