Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Subbagian dengan huruf tebal)
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 7 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 82:
 
 
'''Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro''' (disingkat '''FEB UNDIP)''' ([[Hanacaraka]]: {{jav|ꦥ꦳ꦏꦸꦭ꧀ꦠꦱ꧀​ꦌꦏꦺꦴꦤꦺꦴꦩꦶꦏ​ꦢꦤ꧀​ꦧꦶꦱ꧀ꦤꦶꦱ꧀​ꦈꦤꦶꦮ꦳ꦼꦂꦱꦶꦠꦱ꧀​ꦢꦶꦥꦺꦴꦤꦼꦒꦺꦴꦫꦺꦴ}}) yang telah berdiri pada tanggal [[14 Maret]] [[1960]] adalah salah satu [[Fakultas]] di [[Universitas Diponegoro]], [[Semarang]]. Sejak tanggal 21 Juni 2011, Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro (FE UNDIP) telah berganti nama menjadi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro (FEB UNDIP)<ref>{{Cite web |url=http://www.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/6 |title=Salinan arsip |access-date=2016-09-21 |archive-date=2016-09-19 |archive-url=https://web.archive.org/web/20160919151716/http://www.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/6 |dead-url=yes }}</ref> berdasarkan No. 347/SK/ UN7/2011.
FEB UNDIP mempunyai jenjang pendidikan Diploma, Sarjana, Strata 2 Magister dan Strata 3 Doktor di semua jurusannya. Prorgram Magister terdiri dari Magister Manajemen (berdiri tahun 1997), Magister Akuntansi (berdiri tahun 1999) and Magister Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan (berdiri tahun 2000). Program Strata 3 Doktor telah dibuka pada tahun 2002. FEB UNDIP juga memiliki program profesional yang dinamakan Pendidikan Profesi Akuntansi yang didirikan sejak tahun 2003.<ref>{{Cite web |url=http://www.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/6 |title=Salinan arsip |access-date=2016-09-21 |archive-date=2016-09-19 |archive-url=https://web.archive.org/web/20160919151716/http://www.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/6 |dead-url=yes }}</ref>
 
== Sejarah ==
Sebelum terbentuk Fakultas Ekonomika dan Bisnis, yang ada pada Universitas Diponegoro adalah Akademi Tata Niaga yang merupakan kelanjutan dari Akademi Tata Niaga Universitas Semarang. Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro pada saat berdirinya mempunyai dua jurusan untuk program gelar yaitu Jurusan Perusahaan dan Jurusan Umum dengan sistem pendidikan yang disebut sistem paket. Pada tahun akademik 1980/1981 sesuai dengan arahan dari Departemen Pendidikan dan Kebudayaan diterapkan sistem pendidikan yang baru disebut sistem kredit. Di bawah sistem yang baru ini nama jurusan juga diubah, yaitu masing-masing menjadi jurusan Manajemen dan jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan. Sejak tahun akademik 1982/1983 dibuka jurusan baru yaitu jurusan Akuntansi di bawah bimbingan atau pembinaan Jurusan Akuntansi Universitas Gadjah Mada. Pada tahun 1986 sudah tidak di bawah pembinaan dari Universitas Gadjah Mada. Program gelar yang ada di Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro adalah Program Sarjana (S1).<ref>http://www.akuntansi.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/174</ref>
 
Program Diploma III Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro berawal dari Akademi Administrasi Niaga Negeri (AANN), yang kemudian berubah menjadi Pendidikan Ahli Administrasi Perusahaan (PAAP) pada tahun 1975. PAAP masuk dalam Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro berdasarkan Surat Keputusan Rektor Nomor: 77/ SK/PT.09/1983 tanggal 7 Juli 1983. PAAP selanjutnya berubah lagi menjadi Program Diploma III Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro. Program ini telah banyak meluluskan Ahli Madya (A.Md.)<ref>{{Cite web |url=http://d3akuntansi.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/74 |title=Salinan arsip |access-date=2016-09-21 |archive-date=2016-09-26 |archive-url=https://web.archive.org/web/20160926044213/http://d3akuntansi.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/74 |dead-url=yes }}</ref>. Program Diploma III Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro terdapat 3 Program Studi yaitu [[DIII]] Akuntansi, [[DIII]] Perpajakan, dan [[DIII]] Manajemen Perusahaan (Kesekretariatan), sesuai dengan PP. No. 57 tahun 1998 dan diperbaharui dengan PP No. 60 tahun 1999.
 
Pada tanggal 04 Juli 1994 berdirilah Program Studi [[Magister]] untuk pertama kalinya di Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Magister Manajemen Universitas Diponegoro (MM Undip) melalui Surat Keputusan Direktur Jenderal Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Nomor: 166/DIKTI/Kep/1994 untuk pendidikan Pasca Sarjana bergelar S2 dalam bidang Studi Manajemen.<ref>{{Cite web |url=http://mm.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/102 |title=Salinan arsip |access-date=2016-09-21 |archive-date=2017-01-07 |archive-url=https://web.archive.org/web/20170107235146/http://mm.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/102 |dead-url=yes }}</ref> Menyusul kemudian, Program Studi Magister Akuntansi (Maksi) Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro berdiri berdasarkan Surat Keputusan DIKTI DEPDIKBUD No.135/DIKTI/KEP/1999 tanggal 14 April 1999, dengan kategori pendidikan pascasarjana bergelar Magister Sains (MSi) dalam bidang ilmu akuntansi.<ref>http://maksi.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/99</ref> Sedangkan Program Studi Magister Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan berdiri atas terbitnya Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan No. 63/DIKTI/Kep/2000 tanggal 15 Maret 2000 dengan gelar akademik Magister Sains (MSi) dalam bidang Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan.<ref>http://www.miesp.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/34</ref>
 
Program Doktor Ilmu Ekonomi (PDIE) Undip berdiri Tahun 2002 sampai sekarang dengan Masing-Masing 3 Jurusan diantaranya Doktor Ilmu Ekonomi, Doktor Ilmu Akuntansi, dan Doktor Ilmu Manajemen.<ref>http://pdie.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/145</ref>
 
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro juga menyelenggarakan Pendidikan Profesi Akuntansi. Pasca berlakunya SK Menteri Pendidikan Nasional No.179/U/2001. Gelar Akuntan hanya dapat disandang oleh seseorang melalui Pendidikan Profesi Akuntansi (PPA) (sebelumnya secara otomatis didapat dari lulusan Fakultas Ekonomika dan Bisnis Program Studi Akuntansi pada Perguruan Tinggi Negeri atau Perguruan Tinggi Swasta terakreditasi melalui Ujian Nasional Akuntansi/UNA). Pendidikan Profesi Akuntansi (PPA) Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro berdiri pada tanggal 7 Mei 2003 berdasarkan SK DIKTI nomor 945/D/T/2003 dan Rekomendasi IAI nomor 193/KERPPA/IAI/I/03 tanggal 27 Januari 2003.<ref>{{Cite web |url=http://ppa.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/53 |title=Salinan arsip |access-date=2016-09-21 |archive-date=2017-09-22 |archive-url=https://web.archive.org/web/20170922104929/http://ppa.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/53 |dead-url=yes }}</ref>
 
Program Studi paling baru di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro adalah S1 [[Ekonomi Islam]]. Pembukaan Program Studi [[Ekonomi Islam]] FEB Undip melalui proses yang cukup panjang dan melalui tahapan-tahapan pembukaan program studi baru seperti yang telah diamanatkan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. Sedangkan, pertimbangan yang mendasari pengusulan Program Studi Ekonomi Islam secara garis besar ada dua, yaitu faktor internal dan eksternal. Faktor internal yaitu perwujudan visi dan misi FEB Undip sebagai agen dalam pengembangan IPTEKS di bidang ekonomi dan bisnis pada masyarakat, terutama masyarakat lingkungannya. Program Studi [[Ekonomi Islam]] FEB UNDIP lahir merupakan sebagai implementasi pengembangan IPTEKS tersebut. Sedangkan dasar pengusulan secara eksternal yaitu permintaan stakeholder/masyarakat terhadap kebutuhan sumber daya insani yang mempunyai kompetensi dalam bidang Ekonomi Islam. Pembukaan Program Studi Ekonomi Islam FEB UNDIP telah memperolah ijin Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 29/E/O/2014 tentang ijin penyelenggaraan Program Studi Ekonomi Islam Program Sarjana [[Universitas Diponegoro]].<ref>http://ekis.feb.undip.ac.id/</ref>
Baris 183:
|}
 
== Fasilitas Kampus<ref>{{Cite web |url=http://www.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/28 |title=Salinan arsip |access-date=2016-09-21 |archive-date=2016-11-18 |archive-url=https://web.archive.org/web/20161118030221/http://feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/28 |dead-url=yes }}</ref> ==
 
=== Laboratorium ===
Baris 213:
 
== Kegiatan Mahasiswa ==
Dalam rangka menunjang kegiatan organisasi kemahasiswaan pada Fakultas Ekonomika dan Bisnis mendukung sepenuhnya semua kegiatan yang bersifat positif dengan jalan memberikan dana bantuan untuk kegiatan kemahasiswaan juga kegiatan kegiatan organisasi kemahasiswaan yang dilaksanakan dalam wadah Senat Mahasiswa (SEMA), Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), Himpunan Mahasiswa Departemen (HMD), dan Unit Pelaksana Kegiatan (UPK). Unit Pelaksana Kegiatan (UPK), terdiri dari:<ref>{{Cite web |url=http://www.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/29 |title=Salinan arsip |access-date=2016-09-21 |archive-date=2016-09-19 |archive-url=https://web.archive.org/web/20160919233149/http://www.feb.undip.ac.id/index.php/artikel/informasi/29 |dead-url=yes }}</ref>
* LPM (Lembaga Pers Mahasiswa) Edents
* UPK (Unit Pelaksana Kegiatan) Bola