DANAdidik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Pranala judul pada artikel)
Baris 16:
}}
 
'''[[DANAdidik]]''' adalah [[perusahaan rintisan]] teknologi keuangan yang fokus di pembiayaan pendidikan tinggi melalui [[urun dana]].<ref>{{Cite web|access-date = 1 Feb 2017 |date = 4 October 2016 |title = 7 Crowdlending Sites in Indonesia |url = https://www.techinasia.com/7-crowdlending-sites-in-indonesia |website = Tech In Asia }}</ref> Platform DANAdidik menyediakan pendanaan [[pinjaman pelajar]].
 
DANAdidik memposisikan dirinya sebagai situs perantara antara mahasiswa yang membutuhkan pendanaan pendidikan tinggi dan vokasional dengan [[donor]] (sponsor) yang mau mendanai.<ref>{{Cite web|access-date = 1 Feb 2017 |date = 2 March 2016 |title = DANAdidik Berikan Solusi Alternatif Bagi Pelajar Indonesia yang Kesulitan Mencari Dana Pendidikan |url = https://id.techinasia.com/dana-didik-situs-crowdfunding-dana-pendidikan |website = Tech in Asia }}</ref> Mahasiswa mendapat pendanaan dan sponsor mendapat imbal-hasil atas investasinya. Tenor pinjaman DANAdidik adalah 30+ bulan agar tidak memberatkan mahasiswa, jauh lebih panjang daripada pinjaman lainnya.<ref>{{Cite web|access-date = 1 Feb 2017 |date = 3 March 2016 |title = DANAdidik launches micro student loan platform |url = http://www.dealstreetasia.com/stories/indonesia-dealbook-danadidik-launched-first-peer-to-peer-lending-for-student-pos-indonesia-established-partnerships-with-gd-express-carrier-bhd-32801/ |website = Deal Street Asia }}</ref>