Lokomotif BB305: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
Baris 37:
== Penggunaan di Indonesia<ref>[http://heritage.kereta-api.co.id/?p=1507 Indonesian Heritage Railway: Lokomotif BB305]</ref> ==
[[Berkas:BB30501 Depan.jpg|thumb|ki|BB305 01 PT Semen Nusantara]]
Seluruh lokomotif BB 305 pada awalnya dibeli oleh [[BUMN]] pabrik [[kertas]] bernama [[Kertas Leces|PT Kertas Leces]] di [[Kabupaten Probolinggo]] sebanyak 6 unit dan dikhususkan untuk menarik angkutan kertas. Untuk BB 305 01, 02, dan 03 diproduksi oleh [[Jenbacher Werke AG]] (kini [[GE Jenbacher]]), sedangkan BB305 04, 05, dan 06 diproduksi oleh [[Chemins de Fer Departementaux]] (CFD) di [[Prancis]].<ref>{{cite web |title=Locomotive BB1500HV |url=https://www.cfd.fr/machines/locomotive-bb-1500hv |publisher=CFD}}</ref>. Kertas Leces adalah pabrik kertas tertua di [[Indonesia]] yang sudah ada sejak 1939. BB 305 yang terakhir menggunakan ''livery'' [[merah]] dan [[biru]] [[Perusahaan Umum Kereta Api|Perumka]] dahulu hanya digunakan untuk mengangkut ampas [[tebu]] dan [[jerami]] dari [[Pabrik Gula Semboro|Pabrik Gula (PG) Semboro]] di [[Tanggul, Jember|Kecamatan Tanggul]], [[Kabupaten Jember]] menuju kompleks pabrik PT Kertas Leces, untuk diproduksi menjadi [[kertas]], namun juga berpengalaman menarik [[kereta api penumpang]] seperti [[kereta api Cantik Ekspres|Cantik Ekspres]]. Semua lokomotif dialokasikan di depo lokomotif Jember (JR).
 
Lokomotif BB 305 Jenbacher dan CFD memiliki desain yang berbeda. Lokomotif BB 305 01, 02, 03 (Jenbacher) memiliki satu kabin masinis, sedangkan BB 305 04, 05, dan 06 (CFD) memiliki dua kabin [[masinis]]. BB305 Jenbacher memiliki kapasitas BBM 2.000 liter, sedangkan BB 305 CFD memiliki kapasitas BBM 2.900 liter. Selain itu, letak tangki air pada BB 305 Jenbacher berada di dekat kabin masinis, sedangkan BB 305 CFD berada di antara kedua ''bogie''.