Sampo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
Baris 5:
Dalam pengertian ilmiahnya, sampo didefinisikan sebagai yaitu sediaan yang mengandung [[surfaktan]] dalam bentuk yang cocok dan berguna untuk menghilangkan kotoran dan [[lemak]] yang melekat pada [[rambut]] dan [[kulit]] [[kepala]] agar tidak membahayakan rambut, kulit kepala, dan kesehatan si pemakai.
 
Sampo pada umumnya digunakan dengan mencampurkannya dengan air dengan tujuan untuk melarutkan minyak alami yang dikeluarkan oleh tubuh untuk melindungi rambut dan membersihkan kotoran yang melekat.<ref name="perawatan rambut"> Dalimartha, Setiawan dkk. (1998). Perawatan Rambut Dengan Tumbuhan Obat dan Diet Suplemen. Gramedia. Jakarta</ref> Namun tidak semua sampo berupa cairan atau digunakan dengan campuran air, ada juga sampo kering berupa serbuk yang tidak menggunakan air.<ref name="perawatan rambut"/> Sampo kering ini selain digunakan oleh manusia, lebih umum digunakan untuk binatang peliharaan seperti kucing yang tidak menyukai bersentuhan dengan air ataupun anjing.<ref name="kosmetik">{{en}} [http://docs.google.com/viewer?a=v&q=cache:gin1k7ATig8J:118.98.201.43/ebook/BSE/BSB%2520TIK%2520%28Los%2520Finale%29/Pertanian_BisPar_Adaptif/B/Tata%2520Kecantikan%2520Rambut/Bahan%2520Ajar%2520BBasis%2520IT-%2520Jkt,09/d.4.%2520Cosmetic%2520-%25204.ppt+dry+powder+shampoo&hl=en&gl=id&pid=bl&srcid=ADGEESh6yVJuErtwmYBPrVewKeWylzGCCU3QxEcY77XmOrDmHcIYBWTuC2pDEYXj5L59c4yv16wSzMrzn04D5mlp278R6o2LYtR2OD5g13xeazhzRmbZYeGFUJv1dBibaCZxMQtKQhO3&sig=AHIEtbRoquJLly4VoEUVYd6Fd9cRnmSWRA Modern cosmetic]</ref>. Beberapa industri yang memproduksi sampo atau perawatan rambut umumnya juga mengeluarkan produk kondisioner dengan tujuan untuk mempermudah pengguna sampo menata kembali rambutnya.
 
== Asal istilah ==