Drumblek: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 57:
=== Ragam lagu dan kostum ===
<!--[[Berkas:Mayoret Drumblek (2).jpg|jmpl|280x280px|Kostum yang digunakan oleh mayoret drumblek merupakan perhatian utama dari para penonton ({{harvnb|Satriyo|2016||p=104}}).]]-->
Jika dilihat dari penampilan dan ragam kostum yang digunakan,
Lagu-lagu yang dimainkan oleh grup-grup drumblek juga sangat bervariasi, yaitu dari lagu-lagu rakyat hingga pop yang telah diaransemen.{{sfnp|Rohman|2019|p=19|ps=}} Permainan musik tersebut diawali dengan pemilihan lagu, yang kemudian diteruskan oleh pemegang kontrol musik (biasanya pemain ''glockenspiel'') untuk mencari ketukan dan menentukan tempo agar diikuti oleh pemain yang memegang alat lainnya.{{sfnp|Susanto|2016|p=76|ps=}}
|