Drama Korea: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
JPilastu (bicara | kontrib)
k Pranala luar: Relevant link
Tag: Dikembalikan VisualEditor
Reverted to revision 18374484 by 114.122.6.38 (talk)
Tag: Pembatalan
Baris 1:
[[Berkas:Jumong site 1.jpg|jmpl|250px|[[MBC Dramia|Yongin Daejanggeum Park]], tempat pengambilan gambar dimana drama sejarah untuk [[Munhwa Broadcasting Corporation]] diproduksi]]
Drakor atau biasa disebut drama korea adalah sebuah drama yang menceritakan orang korea😊
'''Drama Korea''' ({{ko-hhrm|한국드라마||hanguk deurama}}) atau '''K-drama''' mengacu pada drama televisi di [[Korea]] ({{ko-hhrm|드라마||deurama}}), dalam sebuah format [[miniseri]], yang diproduksi dalam [[bahasa Korea]]. Banyak dari drama ini telah menjadi populer di seluruh [[Asia]] dan telah memberi kontribusi pada fenomena umum dari [[gelombang Korea]], dikenal sebagai "''Hallyu'' ({{lang-ko|한류}})", dan juga "Demam Drama" di beberapa negara seperti di negara-negara [[Amerika Latin]], [[Timur Tengah]], dan [[Asia]] termasuk [[Indonesia]].<ref>{{cite news|title=Korean Drama Effect On Cultural and Feminist Theory (with images, tweets) · pattyptrb|url=https://storify.com/pattyptrb/what-are-you-opinion-korean-drama-or-thai-drama|work=Storify}}</ref><ref>{{cite news|title=Why Korean Dramas Are Popular|url=https://reelrundown.com/movies/Korean-Wave-Why-Are-Korean-Dramas-Popular|work=ReelRundown|language=en}}</ref> Beberapa drama terkenal telah disiarkan melalui saluran televisi mancanegara; sebagai contoh, ''[[Dae Jang Geum]]'' (2003) telah dijual ke lebih dari 91 negara.
 
== Plot ==
[[Berkas:Kim Soo-hyun as Lee-hwon (Moon Embracing the Sun) 03.jpg|jmpl|ka|200px|[[Kim Soo-hyun]] dalam kostum perannya dalam ''[[Moon Embracing the Sun]]''. Soo-hyun merupakan salah satu aktor populer di Korea.<ref>{{cite web|url=http://entertainment.xin.msn.com/en/celebrity/buzz/asia/kim-soo-hyun%E2%80%99s-net-worth-is-now-sdollar12-million|title=Kim Soo Hyun's net worth is now S$1.2 million?|date=3 Maret 2014|accessdate=5 Juni 2014|publisher=XIN MSN|archive-date=2014-06-06|archive-url=https://web.archive.org/web/20140606225458/http://entertainment.xin.msn.com/en/celebrity/buzz/asia/kim-soo-hyun%E2%80%99s-net-worth-is-now-sdollar12-million|dead-url=yes}}</ref><ref>{{cite web|url=http://www.koreaherald.com/view.php?ud=20140122000331|title=What makes Kim Soo-hyun so popular in China?|date=22 Januari 2014|publisher=Korea Herald|accessdate=5 Juni 2014}}</ref>]]
Secara umum, ada dua genre utama drama Korea. Genre pertama menyerupai [[opera sabun]] barat dengan plot pendek, berakhir cepat, dan tanpa referensi seksual yang jelas, yang biasanya sering ditemukan di [[drama barat.]] Drama ini biasanya melibatkan konflik terkait hubungan percintaan, hubungan bisnis, hubungan keluarga, maupun hubungan antara mertua (biasanya antara ibu dan anak/menantu perempuan). Selain itu, mereka sering terlibat [[cinta segitiga]] yang rumit di mana pemeran utama biasanya dicintai oleh dua pihak lawan jenis, yang salah satunya adalah pemeran utama. Drama ini berlangsung dari 10 episode sampai lebih dari 100 episode (biasanya tidak lebih dari 200 episode).
 
Genre utama lainnya adalah mengenai drama sejarah Korea (juga dikenal sebagai ''sa geuk''), yang merupakan dramatisasi fiksi sejarah Korea. Drama [[sejarah Korea]] biasanya melibatkan alur cerita yang sangat kompleks dengan kostum, set dan efek khusus yang rumit.<ref>Eckersley, M (ed.) 2009, Drama from the rim: Asian Pacific drama book, 2nd ed., Drama Victoria, Melbourne. p56.</ref>[[Seni bela diri]], pertarungan pedang dan [[kuda]] sering menjadi komponen utama dari drama sejarah Korea tersebut. Drama Korea, baik drama sejarah atau modern, biasanya ditandai dengan kualitas produksi yang sangat baik, karakter dengan penjiwaan yang baik, naskah yang cerdas tetapi sebagian besar bergantung pada penggunaan pola dasar karakter.<ref>Eckersley, M (ed.) 2009, Drama from the rim: Asian Pacific drama book, 2nd ed., Drama Victoria, Melbourne. p57.</ref>
Baris 9 ⟶ 10:
=== Sageuk ===
{{main article|Sageuk}}
Sageuk merujuk pada drama televisi atau film Korea yang didasarkan pada [[tokoh sejarah,]] menggabungkan kejadian sejarah, atau menggunakan latar belakang historis. Meskipun secara teknis kata "sageuk" secara harfiah berarti "drama sejarah", istilah ini biasanya diperuntukkan bagi drama yang berlangsung selama [[sejarah Korea]].<ref>{{Cite web
| url = http://koreanhistoricaldramas.com/introduction-to-sageuks/
| title = Introduction to Sageuks
Baris 17 ⟶ 18:
}}</ref> Subjek populer dari sageuk diantaranya pertempuran, perebutan kekuasaan/tahta, pemimpin militer terkenal, dan intrik politik.
 
Beberapa drama yang termasuk kategori ini diantaranya ''[[Dae Jang Geum]]'' (''Jewel in the Palace''), ''[[Yi San]]'', dan ''[[Jumong (serial TV)|Jumong]]'' yang menerima tingkat kepemirsaan dan kepuasan yang tinggi di sejumlah negara seperti [[Vietnam]], [[Uzbekistan]], [[Kazakhstan]], [[Fiji]] dan [[Iran]]. ''Jumong'', yang disiarkan di [[Islamic Republic of Iran Broadcasting|IRIB (''Islamic Republic of Iran Broadcasting'')]] pada tahun 2008 menerima 85% pangsa pirsawan.<ref>{{Cite book|title = K-Drama: A New TV Genre with Global Appeal|url = https://books.google.com/books?id=hhhqBgAAQBAJ|publisher = 길잡이미디어|date = 18 Agustus 2012|isbn = 9788973751679|first = Korean Culture and Information Service Ministry of Culture, Sports and|last = Tourism}}</ref>
 
=== Kontemporer ===
Baris 706 ⟶ 707:
{{Commons category|Television series of South Korea|Serial televisi Korea Selatan}}
* [http://eng.iwahs.org/main/ ''World Association for Hallyu Studies''] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20160603034311/http://eng.iwahs.org/main/ |date=2016-06-03 }}
* [https://dramaqudramaroma.onecom/guide-to-korean-drama-websites-and-blogs/ Panduan situs web dan blog drama Korea]
* [http://forums.soompi.com/en/forum/13-k-dramas-movies/ Forum K-drama Soompi] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20161009052044/http://forums.soompi.com/en/forum/13-k-dramas-movies/ |date=2016-10-09 }}