Liga Utama Inggris 2020–2021: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 35:
}}
 
'''PremierLiga LeagueUtama Inggris 2020–21 ''' akan menjadiadalah musim ke-29 dari [[PremierLiga LeagueUtama Inggris]], liga sepak bola profesional tingkat teratas di [[Inggris]] yang berdiri sejak tahun 1992. Juara pada musim ini adalah [[Manchester City F.C.|Manchester City]], yang telah meraih gelar juara liga sebanyak 7 kali. Musim ini awalnya akan dimulai pada tanggal 8 Agustus 2020,<ref>{{Cite web|url=https://www.skysports.com/football/news/11095/11927589/premier-league-202021-start-date-confirmed|title=Premier League 2020/21: Season start date confirmed|website=Sky Sports|language=en|access-date=2020-02-21}}</ref> tetapi harus ditunda hingga tanggal 12 September 2020 karena molornya liga di musim sebelumnya akibat [[Pandemi COVID-19]].<ref>{{Cite web|url=https://www.bbc.co.uk/sport/football/53530479|title=Premier League: 2020-21 season to start on 12 September|website=BBC Sport|language=en|date=24 Juli 2020|access-date=24 Juli 2020}}</ref>
 
Musim ini dijadwalkan menjadi musim PremierLiga LeagueUtama Inggris kedua yang mempunyai waktu rehat tengah musim pada bulan Februari, di mana lima dari sepuluh pertandingan akan diselenggarakan pada akhir pekan dan lima pertandingan sisanya akan diselenggarakan pada akhir pekan berikutnya.<ref>{{cite news |last1=Kelner |first1=Martha |title=Premier League winter break to come into force in 2019–20 season |url=https://www.theguardian.com/football/2018/jun/08/winter-break-to-come-into-force-in-premier-league-england |accessdate=7 April 2019 |work=The Guardian |date=8 Juni 2018 }}</ref>
 
Di [[Indonesia]], [[Liga Utama Inggris 2020–2021|Premier League 2020-21]] akan disiarkan langsung di [[NET.]] dan Live''live Streamingstreaming'' berbayar di [[Mola TV]].
 
== Tim ==