Fly With Yaya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fahriahmad306 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Fahriahmad306 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 81:
 
== Format ==
Durasi setiap episode Fly With Yaya musim 1 antara 3-4 menit, Durasi setiap episode Fly With Yaya musim 2 sekitar 5 menit, dan biasanya tertuju pada satu aspek kehidupan seharian atau budaya negara yang dikunjungi oleh Yaya. Misalnya, episode pertama menampilkan Lintasan Shibuya yang terkenal di Jepang, sedangkan episode kedua menjelaskan langkah-langkah dalam tradisi upacara minum teh Jepang.
 
Setiap episode biasanya didahului dengan pembayang atau klu kepada tujuan-tujuan seterusnya di situs media sosial Yaya atau BoBoiBoy, dan diiringi pula dengan foto dan trivia lokal.