Sakat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 7 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[File:DoNotFeedTroll.svg|thumb|Nasihat untuk mengabaikan troll kadang-kadang diutarakan sebagai "Tolong jangan beri umpan troll."]]
'''Internet troll''' mengacu pada orang yang mengirim pesan (atau juga pesan itu sendiri) di Internet dengan tujuan untuk membangkitkan tanggapan emosional atau kemarahan dari pengguna lainnya. Istilah ini diturunkan dari frasa "trolling for newbies" dan [[trolling for fish]], yang pertama kali muncul di [[Usenet]]. Istilah ini juga sering disalahgunakan untuk memojokkan lawan diskusi dalam debat-debat panas dan sering juga disalahterapkan untuk mereka yang tidak peduli terhadap [[etika]].