Kota Samarinda: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tulisan dari hitam jadi biru (ibukota di provinsi (kalimantan timur) indonesia)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Melupakan 3 kata kota dari hitam jadi biru
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 45:
'''Kota Samarinda''' merupakan [[ibu kota]] dari [[provinsi]] [[Kalimantan Timur]], [[Indonesia]] serta [[Daftar kota di Indonesia|kota]] dengan penduduk terbesar di seluruh [[Kalimantan|Pulau Kalimantan]] dengan jumlah penduduk 825.949 jiwa ([[2021]]).<ref name="DUKCAPIL"/><ref>[https://samarindakota.bps.go.id/statictable/2016/10/18/11/jumlah-penduduk-menurut-kelompok-umur-dan-jenis-kelamin-di-kota-samarinda-2015.html BPS Samarinda]</ref> Samarinda memiliki wilayah seluas 783&nbsp;km² dengan kondisi geografi daerah berbukit dengan ketinggian bervariasi dari 10 sampai 200 meter dari permukaan laut.<ref name="disdukcapil">{{cite web |url=http://disdukcapil.samarindakota.go.id/profil-2-profil-kota-samarinda-dinas-kependudukan-dan-pencatatan-sipil-kota-samarinda.html |title=Gambaran Umum Kota Samarinda |publisher=Disdukcapil Kota Samarinda |accessdate=22 Mei 2017 |archive-date=2017-05-23 |archive-url=https://web.archive.org/web/20170523234953/http://disdukcapil.samarindakota.go.id/profil-2-profil-kota-samarinda-dinas-kependudukan-dan-pencatatan-sipil-kota-samarinda.html |dead-url=yes }}</ref>
 
Kota Samarinda dibelah oleh [[Sungai Mahakam]] dan menjadi gerbang menuju pedalaman Kalimantan Timur melalui jalur sungai, darat maupun udara. Dengan luas wilayah yang hanya sebesar 0,56 persen dari luas Provinsi Kalimantan Timur, Kota Samarinda merupakan wilayah terkecil ketiga setelah [[Kota Bontang]] dan [[Kota Balikpapan]].<ref>[https://samarindakota.bps.go.id/publication/2019/12/26/db7f7cf60ce7c961b503c76b/statistik-daerah-kota-samarinda-2019.html Statistik Daerah Kota Samarinda, BPS Kota Samarinda]</ref> Ditinjau berdasarkan batas wilayahnya, Kota Samarinda seluruhnya dikelilingi oleh [[Kabupaten Kutai Kartanegara]].
 
== Sejarah ==