Kota Bontang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Herryz (bicara | kontrib)
Update informasi, dan merapihkan artikel
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Merapihkan tulisan dari hitam jadi biru
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 3:
| nama_lain = Kota Taman
| pulau = Kalimantan
| provinsi = [[Kalimantan Timur]]
| foto = {{Photomontage
| photo1a = Pupuk Kalimantan Timur Factory Complex Area.jpg
Baris 65:
}}
 
'''Kota Bontang''' adalah sebuah [[kota]] di [[provinsi]] [[Kalimantan Timur]], [[Indonesia]]. Kota ini terletak sekitar 120 [[kilometer]] dari Kota [[Kota Samarinda]], berbatasan langsung dengan [[Kabupaten Kutai Timur]] di utara dan barat, [[Kabupaten Kutai Kartanegara]] di selatan dan [[Selat Makassar]] di timur. Letak geografisnya 0.137° LU dan 117.5° BT.<ref name="BONTANG">{{cite web|url=https://bontangkota.bps.go.id/publication/2021/02/26/3bbe7f00ba6302f9a204246c/kota-bontang-dalam-angka-2021.html|title=Kota Bontang Dalam Angka 2021|website=www.bontangkota.bps.go.id|accessdate=22 Agustus 2021|format=pdf}}</ref>
 
Di kota ini berdiri tiga perusahaan besar di bidang yang berbeda-beda, [[Badak NGL]] ([[gas alam]]), [[Pupuk Kalimantan Timur]] ([[pupuk|Pupuk Urea, A]][[amoniak|monia liquid dan Pupuk NPK]]) dan [[Indominco Mandiri]] ([[batubara]]) serta memiliki kawasan industri petrokimia yang bernama [[Kaltim Industrial Estate]]. Kota Bontang sendiri merupakan kota yang berorientasikan di bidang industri, jasa serta perdagangan.