Hiro Band: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kotak Hitam (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Kotak Hitam (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Hiro Band (Nasyid Milenial).jpg|jmpl|Grup beranggotakan Bakhes (vokal), Udet (keyboard/Rap), dan Reggie (gitar dan backing vocal) ini mengajak milenial memperdalam ilmu agama dan melakukan dakwah melalui musik.|kiri|218x218px]]
Grup beranggotakan Bakhes Igirisa (vokal), Udet Neo (keyboard/Rap), dan Reggie Chasmala<ref>{{Cite web|title=Reggie Chasmala – Profesional Freelance Musician|url=http://www.reggiechasmala.com/|language=en-US|access-date=2021-08-31}}</ref> (gitar dan backing vocal) ini mengajak milenial memperdalam ilmu agama dan melakukan dakwah melalui musik. Nama HIRO berasal dari Gua Hiro, tempat di mana Nabi Muhammad SAW mendapat wahyu pertama. Kala itu, Nabi Muhammad SAW belajar dengan malaikat Jibril, lalu menyampaikan wahyu tersebut kepada umat Islam. "Grup musik Hiro juga belajar ilmu-ilmu agama lalu menyampaikannya ke masyarakat lewat musik," ujar Bhakes, mengutip Republika.
 
Mengusung genre electronic dance music (EDM), yang disesuaikan dengan selera pasar karena sasarannya kaum milenial, HIRO memasukkan pesan dakwah di balik penggalan lirik lagunya. Reggie menyebut, sasaran dakwah Hiro juga menyasar orang-orang yang jarang ke masjid tapi menyukai musik.