Kabupaten Sleman: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Sub
Mrachmad59 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 51:
}}
 
'''Sleman''' ({{lang-jv|ꦱ꧀ꦭꦺꦩꦤ꧀|Sléman}}) adalah sebuah [[kabupaten]] di [[Daerah Istimewa Yogyakarta]], [[Indonesia]]. Ibu kota kabupaten ini adalahberada di [[Kapanewon dan kemantren (Yogyakarta)|kapanewon]] [[Sleman, Sleman|Sleman]]. Sleman dikenal sebagai asal buah [[salak]] pondoh.
 
Berbagai perguruan tinggi yang ada di Yogyakarta sebenarnya secara administratif terletak di wilayah kabupaten ini, antara lain [[Universitas Gadjah Mada]], [[Universitas Negeri Yogyakarta]] dan [[Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta]] ([[Universitas negeri|perguruan tinggi negeri]]) serta [[Universitas Atma Jaya Yogyakarta]], [[Universitas Sanata Dharma]], [[Universitas Muhammadiyah Yogyakarta]], [[Universitas Kristen Immanuel|Universitas Kristen Immanuel (Ukrim)]] ([[Universitas swasta|perguruan tinggi swasta]]).