Opera Beijing: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k →Beberapa hal tentang Opera Beijing: Perubahan kosmetika |
Aryanalian (bicara | kontrib) menambahkan referensi |
||
Baris 1:
{{noref}}
[[Berkas:Pekingoper 2002.jpg|280px|jmpl|ka|Pementasan sebuah opera Beijing.]]
'''Opera Beijing''' ([[Hanzi sederhana]]: 京剧; [[Hanzi tradisional]]: 京劇; [[Pinyin]]: Jīngjù) adalah seni pentas yang memadukan kemampuan seni drama, menyanyi, tari, dan tidak jarang pula diisi dengan aksi akrobat dan bela diri<ref>{{Cite web|title=UNESCO - Peking opera|url=https://ich.unesco.org/en/lists|website=ich.unesco.org|language=en|access-date=2021-09-11}}</ref> dengan para pelakonnya memakai pakaian bercorak warna-warni diiringi musik yang merupakan instrumen tradisional negeri [[Tiongkok]].
Menurut beberapa referensi, opera Beijing ini lahir di penghujung abad ke-18 saat kaisar [[Qianlong]] dari [[Dinasti Qing]] atau [[Dinasti Manchuria]] berkuasa. Pertunjukan yang berakar dari ''huabu'', bentuk-bentuk opera yang lebih kuno dari sejumlah pelosok [[Tiongkok]], itu langsung memikat permaisurinya.
Baris 7:
== Beberapa hal tentang Opera Beijing ==
[[Berkas:Pekingoper2.jpg|ka|jmpl|100px|Sebuah topeng yang digunakan dalam opera Beijing.]]
* Opera Beijing berakar dari sandiwara tradisional yang dipandu seni bercerita lewat nyanyian, ''[[gaoqiang]]''. Kesenian rakyat tersebut dengan berbagai kekhasannya berkembang di wilayah [[Sungai Yangtze]] dan [[Sungai Kuning]] di wilayah tengah dan utara [[Tiongkok]], serta wilayah [[Shandong]] di selatan.
* Perpaduan dua cabang seni itu di kalangan rakyat jelata melahirkan opera ''huabu'' yang banyak menampilkan cerita-cerita rakyat. Pada tahun [[1790]], sekelompok sandiwara dari daerah [[Anhui]] datang ke Beijing. mereka menetap dan memodifikasi cerita, tata rias wajah, dan musik yang dikenal sebagai opera Beijing.
* Di Beijing, banyak teater dan hotel yang secara berkala menampilkan opera tradisional tersebut dengan tarif yang relatif murah bagi opera yang hanya menyajikan beberapa babak dari sebuah atau sejumlah cerita. Opera yang menyajikan cerita yang relatif utuh lebih mahal.
Baris 15:
* Melodi yang bersemangat dan cepat serta tegas (''xi pi'') umumnya untuk mengiringi babak drama yang mengisahkan kemenangan, pertarungan dan kegembiraan.
== Referensi ==
[[Kategori:Budaya Tionghoa]]
[[Kategori:Opera Tiongkok|Beijing]]
|