''Final Fantasy IX'' mempunyai fitur kostumisasi karakter yang berbeda dari dua judul Final Fantasy sebelumnya dengan membangkitkan konsep kelas/profesi karakter,, yang mendesain sebuah karakter untuk beberapa peran pada pertarungan.<ref>{{cite book | year=1997 | editor=Square Electronic Arts | title=Final Fantasy VII North American instruction manual | pages=20–25 | publisher=Square Electronic Arts | language=English | id=SCUS-94163}}</ref><ref>{{cite book | year=1999 | editor=Square Electronic Arts | title=Final Fantasy VIII North American instruction manual | pages=20, 24, 36 | publisher=Square Electronic Arts | language=English | id=SLUS-00892GH}}</ref>. Sebagai contoh, Vivi yang didesain sebagai penyihir hitam dan satu-satunya karakter yang bisa menggunakan sihir hitam, [[Adelbert Steiner|Steiner]] adalah kesatria dan satu-satunya karakter yang bisa menggunakan pedang. <ref name="RevGS" /><ref name="gameguide" />
Fungsi dasar equip pada ''Final Fantasy'' adalah meningkatkan atribut karakter; contoh baju Zidane akan meningkatkan statistik pertahananya, Pada Final Fantasy IX, sanjata dan baju pelindung mempunyai kemampuan spesial karakter, yang bisa digunkandigunakan ketika item tersebut dipasangkan (harus sesuai dengan kelasnya). Ketika pemain mengumpulkan ''ability poinpoint'' (AP) yang cukup, kemampuan itu akan bisa digunkandigunakan tanpa harus memakai item tersebut.<ref name="gameguide" />
Kemampuan dibedakan menjadi kemampuan menyerang dan pendukung. Kemampuan menyerang menghabiskan (MP) dan termasuk sihir menyerang dan gerakan specialspesial pada pertarungan. Kemampuan pendukung mendukung karakter (Contoh:misanya "Heal", "Esuna", dll), dan harus digunakan dengan kristal sihir (magic Stone) agar bisa dipakai. Batas maksimum kristal sihir akan meningkat seiring kenaikan level karakter