Narasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
XenonX3 (bicara | kontrib)
Membalikkan revisi 19103171 oleh JamesCh9 (bicara) crosswiki spam
Tag: Pembatalan
Saya menambahkan struktur teks narasi
Baris 9:
* Narasi informatif adalah narasi yang bertujuan untuk menyampaikan [[informasi]] yang tepat dan akurat tentang peristiwa untuk memperluas [[pengetahuan]] seseorang.
* Narasi artistik adalah narasi dengan upaya memberikan penjelasan tentang maksud tertentu, menyampaikan [[Pesan|amanat]] terselubung kepada para pembaca. Ketentuan ini berkaitan dengan [[fakta]] yang ada, penggunaan [[bahasa]] yang logis dan bersifat [[objektif]].<ref name=":2" />
 
== Struktur ==
 
# Orientasi: berisi pengenalan tokoh dan latar terjadinya peristiwa.
# Komplikasi: berisi kejadian penting yang menyebabkan awal terjadinya konflik.
# Resolusi: berisi puncak konflik hingga penyelesaiannya.
# Reorientasi: bagian penutup, bersifat opsional. Biasanya berisi pesan moral yang ingin disampaikan penulis.<ref>{{Cite web|title=Teks Narasi: Pengertian, Tujuan, Ciri-Ciri, Struktur, dan Contoh|url=https://xerpihan.id/blog/1569/teks-narasi-pengertian-tujuan-ciri-ciri-struktur-dan-contoh/|website=Xerpihan|access-date=2021-09-22}}</ref>
 
== Ciri ==