Barga Wastra: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Menambah bold |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
{{italic title}}'''''Barga Wastra''''' merupakan surat kabar yang terbit pertama kali pada 5 Desember 1918 di Cirebon. Koran ini lahir dari konflik internal dari koran sebelumnya, Pesisir Oetara. Pusat konflik berada pada sikap dan perbedaan menyikapi pembuangan tokoh penyuluh gerakan sosialis/komunis di Indonesia, yakni Sneevlit.<ref name=":0">{{Cite book|last=|first=|date=2007|url=https://www.google.co.id/books/edition/Seabad_pers_kebangsaan_1907_2007/docLAQAAMAAJ|title=Seabad Pers kebangsaan, 1907–2007|location=Jakarta|publisher=I:Boekoe|isbn=978-979-1436-02-1|edition=Cet. 1|pages=142–144|others=|oclc=289071007|url-status=live}}</ref>
Koran ini menyapa pembaca tiap Selasa, Kamis, dan Sabtu dengan harga langganan sebesar f 0,60 dan selanjutnya dalam satu bulan berkisar f 1. Para pembaca dapat mulai berlangganan mulai 1 Januari 1919 paling sedikit tiga bulan dengan pembayaran dilakukan di muka.<ref name=":0" />
|