Pekan Film Jakarta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Nandiyanti (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
Baris 28:
Program non pemutaran Jakarta Film Week akan berisi Jakarta Film Fund, Masterclass, Talks, Community serta Exhibition dan Showcase. Jakarta Film Fund adalah program kompetisi pembuatan film pendek. Dewan Juri akan memilih 5 (lima) proposal terbaik. Masing-masing proposal akan mendapatkan dana bantuan produksi senilai Rp 30.000.000,-, difasilitasi online editing dan mastering, mentoring dari filmmaker professional dan movielab penyutradaraan, penulisan naskah, dan penyuntingan gambar dari pembuat film profesional. Pendaftaran Jakarta FIlm Fund sudah dibuka sejak 20 Agustus hingga 12 September 2021.
 
Selain itu, di tahun pertama penyelanggaraannya,<ref>{{Cite web|last=Indonesia|first=C. N. N.|title=Debut, Jakarta Film Week 2021 Ajak Publik ke Bioskop Lagi|url=https://www.cnnindonesia.com/hiburan/20210825192045-220-685408/debut-jakarta-film-week-2021-ajak-publik-ke-bioskop-lagi|website=hiburan|language=id-ID|access-date=2021-09-10}}</ref>, Jakarta Film Week juga memiliki beberapa pilihan program non pemutaran film lainnya, yang meliputi;
 
# Master class yaitu program pelatihan untuk para profesional di bidang industri film bersama narasumber yang berpengalaman di industri film internasional.
Baris 35:
# Exhibition & showcase, yang berupa ruang pameran dan pertemuan untuk pekerja film, prakarsa teknologi, investor, dan penonton.
 
Selama festival berlangsung juga diadakan penayangan film secara tematik sebagai pembuka rangkaian program Jakarta Film Week.<ref>{{Cite web|title=Jakarta Film Week Siap Digelar November 2021|url=https://kumparan.com/kumparanhits/jakarta-film-week-siap-digelar-november-2021-1wPGMAeT0JF|website=kumparan|language=id-ID|access-date=2021-09-10}}</ref>. Serta penayangan film panjang dan film pendek dalam bentuk fiksi, animasi maupun dokumenter dari berbagai negara.
 
== Penyelenggaraan festival ==