Kuntilanak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Dame blanche.jpg|jmpl|Sosok kuntilanak sering digambarkan mengenakan berbajubaju panjang berwarna putih]]
{{distinguish|Kota Pontianak}}'''Kuntilanak''' ([[bahasa Melayu]]: '''pontianak''' atau '''puntianak''') atau sering disingkat '''kunti''' adalah [[hantu]] yang dipercaya berasal dari [[perempuan]] [[hamil]] yang meninggal dunia atau [[wanita]] yang meninggal karena melahirkan dan anak tersebut belum sempat lahir. Nama "puntianak" merupakan singkatan dari "perempuan mati beranak".<ref>Lee R. ''The Almost Complete Collection of True Singapore Ghost Stories.'' edisi 2. Singapura: Flame of the Forest, 1989.</ref> Mitos ini mirip dengan mitos [[langsuir|hantu langsuir]] yang dikenal di [[Asia Tenggara]], terutama di [[Nusantara]]. Mitos hantu kuntilanak sejak dahulu juga telah menjadi [[mitos]] di [[Nusantara]].