Pakuan Pajajaran: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
BnZ3ne (bicara | kontrib)
Perbaikan tata bahasa
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru
BnZ3ne (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru
Baris 4:
'''Pakuan Pajajaran''' atau '''Pakuan''' ('''Pakwan''') atau '''Pajajaran''' adalah [[ibu kota]] Kerajaan Pajajaran yang pernah berdiri pada tahun 1030-1579 M di Tatar Pasundan, wilayah barat [[Pulau Jawa]]. Pada masa lalu, di [[Asia Tenggara]] terdapat kebiasaan menyebut nama kerajaan dengan nama ibu kotanya sehingga Kerajaan Sunda sering disebut sebagai Kerajaan Pajajaran.
 
SebuahMenurut peta [[Kolonialisme Portugis di Indonesia|Portugis]] yang dibuat pada abad ke-15 dan menunjukkan16, lokasi Pajajaran berada di suatu wilayah yang saat ini merupakan bagian dari [[Kota Bogor|Bogor]], [[Jawa Barat]].<ref>{{cite web|title=Portuguese Colonial Dominions in India and the Malay Archipelago – 1498-1580 | url=http://www.themapdatabase.com/category/location/asia/indonesia/}}</ref> Sumber utama sejarah yang mengandung informasi mengenai kehidupan sehari-hari di Pajajaran dari abad ke- 15 sampai awal abad ke- 16 dapat ditemukan dalam naskah kuno ''[[Bujangga Manik]]''. Nama tempat, kebudayaan, dan kebiasaan-kebiasaan masyarakat di masa itu digambarkan secara terperinci dalam naskah kuno tersebut.<ref name="Noorduyn 2006 437">{{cite book|last =Noorduyn|first =J.|publisher= KITLV Press|title = Three Old Sundanese poems|date =|year =2006|page =437
}}</ref>