Kopi Turki: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Turkishcoffee.jpg|200px|jmpl|ka|Kopi [[Turki]].]]
 
'''Kopi Turki''' ([[Bahasa Turki]]: ''Türk kahvesi'') adalah minuman [[kopi]] yang dibuat dengan menghancurkan biji kopi di dalam lesung dan menggunakan [[alu]] ataupun
menggiling biji kopi tersebut hingga halus dengan gilingan kopi yang disebut ''kahve değirmeni''.<ref name="turk">{{en}} [http://www.turkeytravelplanner.com/details/Food/TurkishCoffee.html Turkish Coffee], ''Turkey Travel Planner''. Diakses pada 11 Juni 2010.</ref> Biji kopi yang digunakan untuk membuat kopi Turki harus digiling hingga menjadi sangat halus.<ref name="turk"/> Gilingan kopi khusus digunakan untuk membuat minuman ini karena pada umumnya gilingan kopi biasa tidak dapat menggiling biji kopi sehalus gilingan kopi dari Turki.<ref name="turk"/> Panci yang digunakan untuk memasak kopi Turki juga berbeda dari panci umumnya.<ref name="turk"/> Panci ini disebut dengan ''cezve'' dan memiliki pegangan yang panjang untuk mencegah agar tangan tidak terkena panas.<ref name="turk"/> Kopi Turki dihidangkan menggunakan cangkir yang dinamakan ''fincan''.<ref name="turk"/>