Logam tanah jarang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ade Rahman (bicara | kontrib)
Baris 268:
Ion terhidrasi jingga kekuningan [Ce(H<sub>2</sub>)<sub>n</sub>]<sup>4+</sup>, adalah asam yang cukup kuat, mudah terhidrolisis, dan mungkin hanya terdapat dalam larutan HCLO<sub>4</sub> kuat. Dalam pembentukan kompleks asam lainnya bertanggung jawab atas potensial:
 
CeIV + e —› ———› CeIII Eo = +1,28 V (2M HCl) + 1,44 V (1M H<sub>2</sub>SO<sub>4</sub>)
+ 1,61 V (1M HNO<sub>3</sub>), + 1,70 V (1M HClO<sub>4</sub>)
 
Perbandingan potensial H<sub>2</sub>SO<sub>4</sub>, yang mana pada konsentasi SO<sub>4</sub> besar, spesies utama adalah [Ce( SO<sub>4</sub>)<sub>3</sub>]<sup>2-</sup> , terhadap potensial oksidasi dalam air:
 
O<sub>2</sub> + 4H<sup>+</sup> + 4e —›————› 2H<sub>2</sub>O Eo = +1,229 V
Memperlihatkan bahwa larutan asam CeIV yang biasanya digunakan dalam analisis adalah metastabil.
Cerium (IV) digunakan sebagai pengoksidasi dalam analisis dan dalam kimia organik, dimana biasanya digunakan dalam asam asetat. Larutannya mengoksidasi aldehida dan keton pada atom karbon-α. Benzaldehida menghasilkan benzoin.