Silo, Kanaan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k ibukota → ibu kota
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 62:
 
== Zaman Kristen ==
[[Hieronimus|St. Yerome (Hieronimus)]], dalam suratnya kepada Paula dan Eustochius, sekitar tahun 392–393, menulis: "Dengan Kristus di pihak kita, kita akan melewati Silo dan Betel " (Ep.46,13, PL 22, 492). Gereja di Yerusalem tidak menjadwalkan ziarah tahunan ke Silo, tidak seperti yang dilakukan ke Betel. Sebaliknya, peringatan untuk Samuel diadakan pada tanggal 20 Agustus di desa Masephta ([[Mizpa]] atau Mitzpah). Rupanya peziarah tidak dapat mengunjungi Silo, karena satu-satunya yang disebut dengan nama itu —peziarah abad ke-6 [[Theodosius]] (pasal 4, CCSL 175, 116)— salah menempatkan lokasinya di tengah jalur antara Yerusalem dan [[Emaus]]. Kesalahan ini bertahan berabad-abad, misalnya pada peta Florentine tahun 1300, yang menempatkan Silo di ''Nebi Samwil'' di mana ditemukan makam Samuel. [[Peta Madaba|Peta mosaik Madaba]] salah menempatkan lokasi Silo di sebelah timur Sikhem, menghilangkan gambar gereja.
 
== Zaman Islam ==