Pegmatit: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Menambah/menghapus pranala wiki |
k Bot: namun (di tengah kalimat) → tetapi |
||
Baris 8:
== Struktur Bentuk Pegmatit ==
Pegmatit sering disebut sebagai batuan beku intrusif karena terbentuk dari magma yang membeku dibawah dasar bumi. Sedangkan ketika magma membeku di bagian luar permukaan bumi maka akan terbentuk batuan beku ekstrusif. Proses terbentuknya pegmatit menggambarkan mengapa kristalnya berbentuk sangat besar.<ref name=":1" /> Magma pembentuk pegmatit memiliki viskositas rendah, yang memungkinkan adanya pergerakan mineral di dalam fluida. Walaupun difusivitas terbilang tinggi,
Lelehan yang memiliki kandungan air, [[karbon dioksida]] dan fluor dapat menyebabkan terjadinya penguapan dengan mudah. Dengan tingginya tekanan uap serta mobilitas air hal ini memungkinkan adanya lelehan yang mempertahanakn ion terlarut. Sehingga saat air keluar, ion tersebut akan mengendap dan membentuk kristal. Lelehan umumnya mengandung lithium dan boron dengan konsentrasi tinggi, yang berguna sebagai elemen fluks untuk meminimalisir suhu yang diperlukan dalam proses pemadatan. Suhu tinggi sekitar batuan serta gradien termal yang rendah memungkinkan terjadinya proses kristalisasi yang lambat, sehingga mendorong terbentuknya ukuran kristal yang lebih besar.
|