Bangil, Pasuruan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Pufanadz (bicara | kontrib)
Perbaikan kesalahan ketik
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 260:
[[Berkas:Punel.jpg|jmpl|Nasi punel, yang disajikan dengan lauk pelengkap]]
 
Makanan khas dari Bangil, Pasuruan adalah [[Nasi punel|Nasi Punel]]. Yaituyaitu nasi yang bertekstur punel. Umumnya makanan ini disajikan di atas piring yang beralaskan daun pisang. Di atas nasi itu ditambah taburan [[serundeng]], dilengkapi [[sate kerang]], [[lentho]]/menjeng, [[tahu]] bumbu Bali, irisan daging dan [[kikil]], serta sebungkus kecil kuah yang berisi parutan kelapa dengan santan dan diberi bumbu agak manis. Biasanya tersedia sayur rebung dan nangka muda. Lauk utamanya bisa pilih empal (daging goreng), ayam goreng, telur dadar, paru, dan dendeng, serta sambal ulek pedas yang dicampur dengan irisan kacang panjang. Biasanya Terjual laris di sepanjang jalan raya Bangil-Beji.
 
Rekomendasi warung Nasi Punel terenak di Bangil adalah Nasi Punel Hj. Lin dan Nasi Punel Setia Budi.