Bank: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 55:
# Bank asing: Bank yang didirikan oleh pihak asing baik swasta maupun pemerintah sehingga keuntungan dan kerugiannya ditanggung oleh pihak asing. Contoh bank asing di Indonesia adalah Citibank, HSBC, ABN Amro Bank, Standart Chartered Bank, dan Chase Manhattan Bank.
# Bank campuran: Bank yang sahamnya dimiliki oleh swasta asing dan nasional. Contoh bank campuran yaitu CIMB Niaga.
=== Berdasarkan regulasi operasional ===
Jenis bank berdasarkan operasional ditinjau dari aktivitas dan regulasi yang mengaturnya, yakni bank konvensional dan bank syariah.<ref>{{Cite web|title=Pengertian Bank, Jenis-Jenis, dan Fungsinya Bagi Masyarakat|url=https://www.ocbcnisp.com/id/article/2021/07/15/pengertian-bank|website=www.ocbcnisp.com|language=id|access-date=2021-11-18}}</ref>
|