CRRC: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 0 sources and tagging 1 as dead.) #IABot (v2.0.8.2
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: resiko → risiko (bentuk baku)
Baris 55:
Pada pertengahan tahun 2015, CRRC mulai memproduksi bakal pelanting di pabrik milik [[CRRC Zhuzhou Locomotive]] di [[Batu Gajah]], [[Perak]], [[Malaysia]]. Pabrik inipun menjadi pabrik pertama CRRC di luar Tiongkok.<ref name="irjjul2015"/> Selain itu, CSR sebelumnya juga telah mengakuisisi [[Emprendimientos Ferroviarios]] asal Argentina pada tahun 2014 dan mengumumkan pada tahun 2016 bahwa mereka akan mulai memproduksi dan merawat bakal pelanting di pabrik tersebut.<ref name="arg1"/><ref name="arg2">{{cite news|title=Una empresa china quiere instalarse en la Argentina para fabricar vagones|url=http://www.lanacion.com.ar/1941835-una-empresa-china-quiere-instalarse-en-la-argentina-para-fabricar-vagones|accessdate=28 September 2016|work=La Nacion|date=27 September 2016}}</ref> Argentina sebelumnya telah membeli sejumlah bakal pelanting dari CSR, termasuk 704 unit [[KRL CSR (Argentina)|KRL]], 81 unit KRD, 44 unit lokomotif penumpang, 360 unit gerbong penumpang, 107 unit lokomotif barang, dan 3.500 gerbong barang, serta 150 unit gerbong [[Buenos Aires Underground Seri 200|Seri 200]] untuk [[Buenos Aires Underground|Subte]].<ref name="arg2" /><ref>{{cite news|title=Dietrich acordó con gigante ferroviario chino instalar taller en el país|url=http://www.cronista.com/economiapolitica/Dietrich-acordo-con-gigante-ferroviario-chino-instalar-taller-en-el-pais-20160928-0078.html|accessdate=28 September 2016|work=El Cronista|date=28 September 2016|language=es-LA}}</ref><ref>{{cite news|title=CRRC reitera sus intenciones de instalarse en la Argentina|url=http://enelsubte.com/noticias/crrc-reitera-sus-intenciones-de-instalarse-en-la-argentina/|accessdate=30 September 2016|work=EnElSubte|date=30 September 2016|language=es-ES}}</ref> Pada tahun 2017, pemerintah Argentina kembali membeli 200 KRL dari CRRC.<ref>{{cite news|title=Compran 200 coches eléctricos adicionales para la línea Roca|url=http://enelsubte.com/noticias/compran-200-coches-electricos-adicionales-para-la-linea-roca/|accessdate=15 January 2018|work=enelSubte.com|date=4 January 2018|language=es-ES}}</ref>
 
Pada pertengahan tahun 2015, CRRC membentuk [[joint venture]], [[Vertex Railcar]], bersama [[Majestic Legend Holdings]] untuk memproduksi gerbong barang di bekas pabrik [[Terex]] di [[Wilmington, North Carolina]].<ref name="wilminton2015"/> CRRC menyediakan rancangan gerbong dan sejumlah komponen, sementara Majestic Legend menyediakan investasi sebesar US$6 juta.<ref>{{cite web | url=http://www.wilmingtonbiz.com/more_news/2015/06/19/vertex%C3%83%C2%A2%C3%A2%E2%80%9A%C2%AC%C3%8B%E2%80%A0signs_of_growth_or_trouble/13446 | title=Vertex: Signs Of Growth Or Trouble? | publisher=Wilmington Business Journal | date=19 June 2015 | accessdate=5 May 2017}}</ref> Pabrik ini mulai beroperasi pada awal tahun 2016.<ref name="wilminton2016"/> Pada bulan Agustus 2016, sesuai permintaan dari 55 orang anggota DPR Amerika Serikat yang menuduh bahwa Vertex disubsidi secara tidak adil oleh pemerintah Tiongkok, [[Departemen Keuangan Amerika Serikat]] pun mulai menginvestigasi investasi asal Tiongkok di Vertex, karena berpotensi mengganggu keamanan nasional.<ref name="sno"/> 42 orang anggota DPD Amerika Serikat kemudian mengirim surat serupa pada bulan September, mengkhawatirkan keberadaan BUMN Tiongkok di belakang Vertex.<ref>{{cite web |url= https://www.moran.senate.gov/public/_cache/files/6/d/6d4f64f1-6129-4c75-99b8-6eff6874b42d/92FCFF776C1C8DE429273D4B2C830622.09.28.2016-to-treasury-secretary-lew-re-cfius-investigation-on-vertex.pdf | title=Letter to Treasury Secretary Lew regarding CFIUS investigation on Vertex | publisher=Sen. Jerry Moran | date=29 September 2017 | accessdate=8 May 2017}}</ref> Departemen Keuangan pun merilis hasil investigasinya pada bulan Desember dan menemukan bahwa investasi tersebut tidak membawa resikorisiko keamanan.<ref name="sno">{{cite web | url=http://www.starnewsonline.com/news/20161214/vertexs-deal-with-china-cleared-by-feds | title=Vertex's deal with China cleared by Feds | publisher=Star-News Online | date=14 December 2016 | accessdate=5 May 2017}}</ref>
 
Pada akhir tahun 2015, Yu Weiping, salah satu wakil presiden CRRC, menyatakan bahwa CRRC berencana menggandakan penjualannya di luar negara pada tahun 2020, dengan Amerika Utara menjadi target utama.<ref name="bloom2015"/> Laporan keuangan enam bulanan pun menunjukkan bahwa pendapatan CRRC dari luar negeri meningkat lebih dari 60%. Pendapatan hingga pertengahan tahun mencapai {{CNY|91,8 milyar}}, dengan laba kotor {{CNY|19,5 milyar}}. Peralatan non-perkeretaapian (peralatan kereta, generator) juga mencapai {{CNY|20,94 milyar}}.<ref name="irjprofit2015"/>