Pulau Misool: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Suntingan 36.78.248.165 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Medelam Tag: Pengembalian |
k menambahkan laguna hati yang terkenal di misool Tag: kemungkinan perlu pemeriksaan terjemahan VisualEditor |
||
Baris 8:
Pulau Misool juga terdapat potensi tambang batubara sekitar 7,222 juta ton.
== Laguna Hati ==
Laguna adalah sebuah danau air asin yang letaknya biasanya bersebelahan dengan lautan dan terbentuk secara alami oleh air laut. Dikelilingi rimbunnya pepohonan hijau yang tumbuh di atas batuan karst membuat Love Lagoon atau Laguna Hati semakin memikat hati.
Ada dua rute yang bisa kamu lalui kalau kamu mau mengunjungi Laguna Hati ini, kamu bisa berangkat melalui Sorong atau Waisai. Kalau kamu berangkat melalui Sorong, kamu bisa menggunakan kapal reguler KM Marina Express yang berangkat dari Sorong menuju Misol dan Maluku Utara.
Tapi kalau kamu berangkat melalui Waisai, ibukota Kabupaten Raja Ampat maka kamu harus menyewa speedboat dengan kapasitas besar. Ini dikarenakan rute Waisai - Misool cukup jauh dan melewati lautan. Ada tiga pelabuhan di Misool, Pelabuhan Folley, Yellu dan Fafanlap yang jarak ketiganya ini relatif berdekatan. Kalau kamu memilih untuk menginap di tempat ini maka kamu bisa memilih pelabuhan yang jaraknya paling dekat dengan resort yang sudah kamu pesan sebelumnya.
Tapi kalau tidak kamu bisa turun di pelabuhan yang mana saja menuju jalan setapak yang akan kamu lalui menuju puncak bukit.<ref>{{Cite web|last=|first=|date=2021-02-28|title=Simbol Cinta Sempurna Misool Yang Memikat Dunia|url=https://www.kabarwisata.id/objek-rekreasi/simbol-cinta-sempurna-misool-yang-memikat-dunia/|website=Kabar Wisata|language=id-ID|access-date=2021-12-15}}</ref>
== Referensi ==
{{reflist}}
|