Rayap: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fardhan Arief (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Bambang Wagiman (bicara | kontrib)
Spam link removed: burungid.com
Tag: Menghilangkan referensi
Baris 46:
 
Larva kemudian akan tumbuh menjadi rayap muda yang disebut nimfa (nymph). Ketika beranjak dewasa, rayap muda ini akan memilih peran mereka dalam koloni.
[[Berkas:Rayap-jadi-laron.jpg|al=siklus hidup rayap|jmpl|Siklus kehidupan rayap menjadi laron <ref>{{Cite web|url=https://burungid.com/manfaat-laron-untuk-burung-kicau/|title=Manfaat Laron Untuk Burung Kicau|date=2019-12-20|website=Burung ID|language=en-US|access-date=2020-07-29}}</ref>]]
;Menjadi Rayap Pekerja
Peran pertama adalah rayap pekerja, dengan jumlah terbanyak di koloni. Tugas mereka mencari dan menyimpan makanan, merawat induk dan larva, membangun dan memperbaiki sarang. Rayap dari kasta inilah yang dapat merusak bangunan kayu karena memiliki kemampuan mencerna selulosa dalam kayu, di mana hasil pencernaan akan dimuntahkan dan dipersembahkan sebagai makanan induk, prajurit dan para larva. Jenis rayap paling merusak adalah rayap Formosa karena memiliki koloni sangat besar.