Nitrazepam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Pengembalian manual
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.5
Baris 58:
 
== Penggunaan medis ==
Nitrazepam digunakan untuk mengobati masalah tidur ([[insomnia]]),<ref name="Tanaka-2008">{{Cite journal|date=Jul 2008|title=Comparison of short- and long-acting benzodiazepine-receptor agonists with different receptor selectivity on motor coordination and muscle relaxation following thiopental-induced anesthesia in mice.|url=http://www.jstage.jst.go.jp/article/jphs/107/3/277/_pdf|format=PDF|journal=J Pharmacol Sci|volume=107|issue=3|pages=277–84|doi=10.1254/jphs.FP0071991|pmid=18603831|access-date=2017-08-07|archive-date=2020-07-13|archive-url=https://web.archive.org/web/20200713211347/https://www.jstage.jst.go.jp/sblogin/jphs/107/3/277/-char/en;jsessionid_if=6B45FE9F5CCDFCB0790772F65E44ABE8?sourceurl=%2Farticle%2Fjphs%2F107%2F3%2F277%2F_pdf&backurl=%2Fbrowse%2F-char%2Fen|dead-url=yes}}</ref> seperti susah tidur, sering terbangun, terbangun lebih awal, atau kombinasi.
 
Nitrazepam terkadang digunakan untuk mengobati epilepsi ketika obat lain tidak memberikan hasil. Obat ini lebih efektif daripada klonazepam ketika digunakan untuk pengobatan [[Spasme epileptik|sindrom West]]. Dalam suatu studi yang tidak terkendali, nitrazepam menunjukkan efektivitas dalam pengobatan kejang infantil dan terkadang dijadikan pilihan saat yang lain obat anti-kejang lainnya tidak memberikan hasil yang berarti. Namun, penggunaan nitrazepam pada jangka panjang akan menyebabkan [[toleransi obat]] sehingga diperlukan dosis yang lebih besar untuk memberikan efek yang sama.<ref>{{Cite journal|date=December 1998|title=Benzodiazepines in the treatment of epilepsy in people with intellectual disability|journal=J Intellect Disabil Res|volume=42|issue=1|pages=80–92|pmid=10030438}}</ref>