Mesin penjawab telepon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Evremonde (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'thumb|right|Mesin penjawab telepon ini menggunakan [[kaset audio]] '''Mesin penjawab telepon''' ialah sebuah alat yang dicant...'
 
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Image:Panasonic-Anrufbeantworter.jpg|thumb|right|Mesin penjawab telepon ini menggunakan [[kaset audio]]]]
'''Mesin penjawab telepon''' ialah sebuah [[alat]] yang dicantelkan ke sebuah [[telepomtelepon]]. Jika telepon tak menjawab setelah berbunyi beberapa kali, mesin penjawab telepon akan mengirim pesan ke penelepon. Penelepon dapat meninggalkan pesan (setelah suara ''tit''). Mesin penjawab telepon berbeda dengan [[voicemail]], yang berpokoq pada jaringan. Mesin penjawab telepon dipasang di [[rumah]] (atau di [[kantor]]).
 
Awalnya, mesin penjawab telepon menggunakan [[tape]] (versi [[kaset audio]] yang lebih kecil). Sekarang, sebagian besar sistem menggunakan [[RAM]] untuk menyimpan pesan dan teks prarekam. Banyak sistem yang memungkinkan mendengarkan pesan yang ditinggalkan dengan bersuara di mesin penjawab. Mesin penjawab juga memiliki sistem penghemat [[harga]]: jika tiada pesan, bunyi telepon akan lebih sedikit.