Busou Shoujo Machiavellianism: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
IreneLouie (bicara | kontrib)
OVA bukan episode 13.
IreneLouie (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 41:
{{Infobox animanga/Footer}}
 
{{Nihongo|'''''Busou Shoujo Machiavellianism'''''|武装少女マキャヴェリズム|Busō Shōjo Makyaverizumu|lead=yes}}, yang dirilis dalam bahasa Inggris berjudul '''''Armed Girl's Machiavellism''''', adalah sebuah serialseri manga yang diilustrasikan oleh Karuna Kanzaki dan dikarang oleh Yuya Kurokami. Manga ini memulai serialisasinya di majalah ''Monthly Shōnen Ace'' milik [[Kadokawa Corporation|Kadokawa]] pada bulan Maret 2014.<ref>{{cite web|url=https://www.animenewsnetwork.com/encyclopedia/manga.php?id=18969|title=Armed Girl's Machiavellism (manga)|website=Anime News Network|language=Inggris|accessdate=10 November 2019}}</ref> Adaptasi anime dari manga ini diproduksi oleh [[Silver Link]] dan [[Connect (studio)|Connect]] dan ditayangkan mulai tanggal 5 April hingga tanggal 21 Juni 2017.<ref name="ANN">{{cite web|url=https://www.animenewsnetwork.com/encyclopedia/anime.php?id=18970|title=Armed Girl's Machiavellism (TV)|website=Anime News Network|language=Inggris|accessdate=10 November 2019}}</ref>
 
== Alur ==
Baris 124:
== Media ==
=== Manga ===
Karuna Kanzaki, sebagai pengilustrasi, dan Yuya Kurokami, sebagai pengarang, memulai serialseri ini pada majalah ''Monthly Shōnen Ace'' milik [[Kadokawa Shoten]] edisi bulan Mei 2014 pada 25 Maret 2014. Nantinya, tiga bab pertama tersedia di situs ComicWalker. Hingga saat ini, seri ini sudah dibukukan dalam dua belas ''[[tankōbon]]''.
 
{{Graphic novel list/header
Baris 207:
 
=== Anime ===
Pada bulan Mei 2016, Twitter sang ilustrator, Karuna Kanzaki, mencuitkan bahwa akan adanya sebuah "pengumuman penting" tentang serialseri ini yang akan diumumkan di dalam majalah ''Monthly Shōnen Ace'' edisi Agustus 2016 yang terbit pada 26 Juni 2016.<ref>{{cite web|url=https://www.animenewsnetwork.com/daily-briefs/2016-05-26/armed-girl-machiavellism-manga-will-have-important-announcement-next-month/.102514|title=Armed Girl's Machiavellism Manga Will Have 'Important Announcement' Next Month|author=Karen Ressler|date=27 Mei 2016|language=Inggris|website=Anime News Network}}</ref> Pada 19 Juni 2016, Kadokawa mengumumkan bahwa serialseri tersebut mendapatkan adaptasi anime yang akan dianimasikan oleh Silver Link dan Connect. Animenya disutradarai oleh Hideki Tachibana dan ditulis oleh Kento Shimoyama. Desain karakter ditangani oleh Shoko Takimoto dan musiknya akan dikomposisi oleh Hiromi Mizutani dari Team-MAX. Animenya mengudara dari April 2017 hingga Juni 2017. Sebuah OVA dirilis bersamaan dengan manga volume ketujuh pada 25 November 2017. Sentai Filmworks melisensi serialseri ini di Amerika Utara. MVM Films akan merilis serialseri ini di Inggris.
 
{{Episode table