Prasasti Plumpungan: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 19:
'''Prasasti Plumpungan''' (juga disebut '''Prasasti Hampran''') adalah prasasti yang tertulis dalam batu besar berjenis andesit berukuran panjang 170 cm dan lebar 160 cm dengan garis lingkar 5 meter. [[Prasasti]] ini ditemukan di Dukuh Plumpungan, Desa [[Kauman Kidul, Sidorejo, Salatiga|Kauman Kidul]], [[Sidorejo, Salatiga|Kecamatan Sidorejo]]. Prasasti berangka tahun 750 Masehi ini dipercaya sebagai asal mula kota [[Salatiga]].
[[Berkas:Plumpungan Inscription (3).jpg|al=|jmpl|260x260px|Prasasti Plumpungan.]]
[[Berkas:Museum Salatiga (13).jpg|al=|jmpl|260x260px|Museum Salatiga yang berada satu kompleks dengan Prasasti Plumpungan.]]
Isi Prasasti Plumpungan ditulis dalam bahasa Jawa Kuno dan [[bahasa Sanskerta]]. Tulisannya ditatah dalam petak persegi empat bergaris ganda yang menjorok ke dalam dan keluar pada setiap sudutnya.
|