Kikwit: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
 
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Image:PendeMunganji.jpg|thumb|200px|left|ThePenari Munganji dancerialah ispusat centralperayaan totari Pende dance ceremonies. The full-bodySetelan suityang isdikenakan wovendipintal fromdari raffiabenang threadrafia.]]
'''Kikwit''' ialah kota terbesar di Provinsi [[Bandundu]], terletak di [[Sungai Kwilu]], barat daya [[Republik Demokratik Kongo]]. Kikwit juga dikenal di kawasan ini dengan nama "Ibunda". Penduduk kota ini diperkirakan mencapai 294.210 jiwa ([[2004]]). [[Pusat administratif]] dan [[perdagangan]] penting, di sini ada [[stadion]] dan dikenal akan [[tarian daerah]]nya, khususnya [[penari]] [[Bapende]] yang berasal dari [[desa]] [[Gungu]] di dekatnya. Penari Bapende sering mengenakan busana tradisional yang terdiri atas topeng penuh warna dan hiasan dari rafia. Kikwit juga memiliki [[bandara]] dan terhubung dengan [[Kinshasa]] dengan jalanan baru dan transportasi sungai.