ReadyBoost: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kevdave (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Borgx (bicara | kontrib)
k Suntingan Kevdave (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh VolkovBot
Baris 1:
{{paragraf pembuka}}
{{rapikan|topik=teknologi informasi}}
'''Windows ReadyBoost''' adalah sebuah fitur yang terdapat di dalam [[sistem operasi]] [[Microsoft]] [[Windows Vista]] dan [[Windows Server 2008]]. Fitur ini bisa bekerja dengan menggunakan memori kilat (''flash memory''), [[USB flash drive|kandar kilat USB]] (''USB flash drive'') USB 2.0]], [[kartu memori]] [[Secure Digital]] (SD), [[CompactFlash]], atau media penyimpanan massal lainnya yang berbasis ''[[memori flash|memori kilatmemory]]'' untuk digunakan sebagai ''[[disk cache|tembolok cakram]] (''disk cache'').
 
ReadyBoost juga digunakan untuk mendampingimemfasilitasi fitur [[SuperFetch]], sebuah fungsi ''prefetcher'' yang sebelumnya ada dalam [[Windows XP]], tapi diperbarui dalam Windows Vista, yang mampu melakukan analisis terhadap pola penggunaan cakram''disk'' saat proses ''booting'' berlangsung dan membuatkan sebuah tembolok (''cache'') yang kemudian dapat digunakan untuk proses ''booting'' berikutnya.
==Selayang pandangPandang==
Menggunakan memori kilatflash yang mendukung fitur ReadyBoost (perangkat memori NAND) untuk melakukan penyimpanan pada tembolokcaching mengizinkan Windows Vista dan Windows Server 2008 untuk melakukan pembacaan cakramdisk secara acak dengan kinerjaperforma yang umumnya 80 hingga 100 kali lebih cepat daripadaketimbang [[cakramhard keras]]disk tradisional biasa. Fungsi penyimpanan ke tembolokcaching ini bisa diterapkandiaplikasikan ke semua isi dari cakramhard kerasdisk, tidak cuma ''[[pagefile.sys|page file]]'' saja atau berkas-berkas sistem (seperti [[dynamic link library|DLL]] atau SYS). Perangkat memori kilatflash umumnya lebih lambat memang saat disuruh memrosesmemproses I/O secara berurutan (''sequential I/O''), sehingga untuk memaksimalkan kinerjaperforma, ReadyBoost menawarkan logika untuk mengenali permintaan pembacaan secara berurutan yang besar, untuk lalu mengizinkan permintaan-permintaan tersebut dilayani oleh cakram''hard kerasdisk''.
[[Berkas:ReadyBoost-BisaDipakai.jpg|thumb|200px|left|Tab ReadyBoost pada properti kandarUSB kilatflash USBdrive]]
Saat sebuah perangkat yang serasi (''compatible'')kompatibel dicolokkan ke dalam portanya (''port'')-nya, kotak dialog Windows AutoPlay menawarkan sebuah pilihan tambahan untuk menggunakan kandar''flash kilatdrive'' tersebut untuk mempercepat sistem. Selain itu, ada pula sebuah tab di dalam kotak dialog '''Properties''' milik kandardrive ''flash memory'' tersebut, di mana di situ kita bisa mengaturmengonfigurasikan ruangan yang hendak digunakan, mulai dari 250 MiB hingga 4GiB. ReadyBoost juga bisa melakukan [[enkripsi|penyandian]] (enkripsi), dengan menggunakan algoritma [[AES|AES-128]], dan melakukan [[pemampatankompresi data|pemampatankompresi]] (kompresi) semua data yang diletakkan di dalam perangkat memoriflash kilatmemory tersebut. Untuk masalah pemampatankompresi, Microsoft telah memberikan pernyataan bahwa [[nisbahrasio pemampatankompresi]] 2:1 merupakan nisbahrasio yang umum digunakan, sehingga ukuran tembolok''cache'' 4 GiB dapat mengandung hingga 8 GiB data.
 
Menurut [[Jim Allchin]], untuk peluncuranrilis-rilis masa depan [[sejarah Windows|Windows]], ReadyBoost juga dapat menggunakan RAM cadangan yang terdapat di dalam PC-PC yang berbasis Windows Vista yang dihubungkan melalui [[jaringan komputer|jaringan]].
[[Berkas:ReadyBoost-Tidak-Memenuhi-Persyaratan.jpg|thumb|200px|right|Tampilan tab Windows ReadyBoost pada kandarUSB kilatflash USBdrive saat kandardrive yang bersangkutan tidak memenuhi syaratpersyaratan.]]
Sebuah perangkat yang disebut serasikompatibel untuk ReadyBoost harus memenuhi beberapa kebutuhan berikut:
* Kapasitas yang dibutuhkan paling tidak 256 MiB (atau 250 MiB setelah pemformatan).
* Perangkat yang lebih besar daripada 4 GiB akan memiliki hanya 4 GiB yang bisa digunakan untuk fitur ReadyBoost.
* Perangkat tersebut harus memiliki waktu akses 1 milidetik atau bahkan kurang dari 1 milidetik.
* Perangkat tersebut harus mampu melakukan pembacaan paling tidak 2,5 MegabitaMegabyte per detik untuk pembacaan acak dalam blok 4 KiB di atas keseluruhan kandardrive tersebut. Selain itu, perangkat juga harus mampu melakukan penulisan paling tidak 1,75 MegabitaMegabyte per detik untuk penulisan secara acak dalam blok 512 KiB di atas keseluruhan kandardrive tersebut.
* Perangkat tersebut harus paling tidak memiliki ruangan kosong sebesar 235 MiB.
* Perangkat tersebut harus diformat dengan menggunakan [[sistem berkas]] [[NTFS]], [[FAT16]], atau [[FAT32]]. Sistem berkas [[exFAT]] tidak didukung.
* Fitur ReadyBoost dalam Windows Vista dan Windows Server 2008 hanya dapat mendukung satu perangkat saja yang bisa digunakan untuk fitur ini.
 
Jumlah kapasitas memori kilatflash yang dapat digunakan untuk percepatanakselerasi Windows ReadyBoost yang disarankandirekomendasikan adalah satu hingga tiga kali jumlah kapasitas memori [[random access memory|RAM]] yang terpasang (terinstalasi)terinstalasikan di dalam [[komputer]].
==KinerjaPerforma==
Sebuah sistem dengan RAM berkapasitas 512 MiB (perincianspesifikasi terkecilminimum untuk Windows Vista) dapat memperoleh kinerjaperforma yang cukup tinggisignifikan dengan menggunakan fitur ReadyBoost ini. Dalam sebuah kasus pengujianpengetesan, ReadyBoost dapat mempercepat operasi dari 11,7 detik menjadi hanya 2 detik (Sebagai perbandingan, meningkatkan memori fisik dari 512 MiB menjadi 1 GiB dapat menguranginya hingga 0.8 detik).
===KinerjaPerforma dalam komputer mejadesktop===
IntisariIde inti dari ReadyBoost adalah bahwa sebuah kandarflash drive memiliki waktu pencarian (''seek time'') yang jauh lebih cepat dari padaketimbang cakramhard kerasdrive (dengan waktuseek pencariantime kurang dari 1 milidetik), sehingga mengizinkan ReadyBoost untuk menyelesaikan permintaan-perintaan yang cepat saat melakukan ''booting'' atau membaca beberapa berkas sistem tertentu saja. ReadyBoost juga menawarkan keunggulan tambahan, yakni memiliki dua sumber secara sejajarparalel di mana sistem dapat membaca data darinya. Sayangnya, kandarUSB kilatflash USBdrive relatif lambat dalam membaca dan menulis, jika dibandingkan dengan cakramhard kerasdisk [[komputer meja]]desktop modern. Cakram kerasHard komputerdisk mejadesktop modern kini dapat melakukannya 2 kali hingga 10 kali lebih cepat daripadaketimbang kandarUSB kilatflash USBdrive. Akan tetapi, kandarUSB kilatflash USBdrive masih menawarkan keunggulan saat disuruh untuk mengakses secara acak (random access), di mana aksesrandom acakaccess yang dimilikinya kurang dari 1 milidetik, jika dibandingkan dengan 12 milidetik yang dimiliki oleh cakram kerashard komputerdisk mejadesktop modern.
===KinerjaPerforma dalam komputer jinjinglaptop===
Dalam [[komputer jinjing]]laptop, kinerjaperforma memang lebih terasa, karena memang memori komputer jinjinglaptop relatif lebih tinggi daripadaketimbang sistem komputer mejadesktop, dan juga memang karena komputer jinjinglaptop menggunakan cakramhard kerasdisk dengan putaran piringan 4200rpm atau 5400rpm. Selain itu, pada komputer jinjinglaptop, fungsi penyimpanan pada tembolokcaching yang ditawarkan oleh ReadyBoost dapat mengurangi akses cakramhard kerasdisk, sehingga mengizinkan cakramhard kerasdisk untuk mengurangi putaran untuk menghemat umur baterai. Lebih jauh lagi, karena memang manajemen daya pada umumnya diaktifkan pada komputer jinjinglaptop saat digunakan untuk mobilitas, maka ReadyBoost menjadi sebuah cara yang lebih sangkil (efisien) untuk meningkatkan dayamengingkatkan produksiproduktifitas dari perangkat tersebut.
 
KinerjaPerforma dari ''NAND flash caching'' (dalam bentuk teknologi Intel Turbo Memory) juga banyak dipertanyakan oleh beberapa pabrikmanufaktur komputer. Menurut sebuah ulasanreview [[daring]] (''online''), Turbo Memory memang menghasilkan sebuah kinerjaperforma yang lebih tinggi atau usia baterai yang lebih lama, tapi Turbo Memory menambahkan rata-rata USD100100 US$ kepada harga dari sebuah komputer jinjinglaptop.
 
Sebelum Windows Vista Service Pack 1 (SP1), ReadyBoost sangat kurang mangkus (efektif) saat komputer ditaruh dalam keadaankondisi tidur (''sleep''). ReadyBoost gagal untuk mengenali data yang terdapat di dalam tembolokcache dan memulai ulang proses penyimpanan pada tembolokcaching saat kembali dari modus tidursleep tersebut. Untungnya Vista Service Pack 1 telah menyelesaikan masalah ini.
==Catatan==
Karena memang kandarflash kilatdrive memiliki jumlah penulisan yang dapat dilakukannya, ReadyBoost mungkin akan mengauskan kandardrive tersebut, meski hal ini mungkin menghabiskan waktu yang lama dan bergantung pada beberapa unsurfaktor. Menurut Microsoft, kandardrive tersebut dapat bertahanberahan untuk beroperasi paling tidak 10 tahun.
<!--
Windows ReadyBoost adalah sebuah fitur yang terdapat di dalam Windows Vista dan Windows Server 2008 yang meningkatkan kinerjaperforma komputer dengan cara menambah memori dari perangkat eksternal seperti kandarUSB kilatflash USBdrive atau cakramhard kerasdisk eksternal.
 
Namun perbedaan kinerjaperforma tidak terlalu terasa jika kandar''flash kilatdrive'' pengguna lebih kecil dari RAM yang ada pada sistem. jika ingin menambah kinerjaperforma, kapasitas kandar''flash kilatdrive'' harus tiga kali lebih tinggi dari RAM yang sudah terdapat pada sistem.
 
Selain itu ada jenistipe kandarflash kilatdrive yang belum cocok denganuntuk Windows ReadyBoost sehingga tidak dapat berjalan pada menu ini. Apabila kita memiliki RAM dengan kapasitas memorimemory 1GB dan RAM 2 GB, Dengan menjalankan fitur ini RAM akan bertambah menjadi 3 GB
 
Vista juga memiliki fitur yang bisa meningkatkanmenaikan kapasitas kartu grafis, seperti ukuranUkuran 128MB akan menjadi 192MB.-->
{{software-stub}}